Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marko Simic Diisukan Pindah, Bos Persija Jakarta Yakin Tentang Hal Ini

By Hugo Hardianto Wijaya - Selasa, 19 November 2019 | 21:30 WIB
Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, melakukan selebrasi usai berhasil mencetak gol kala menghadapi Borneo FC di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi pada Senin (11/11/2019).
MEDIA OFFICER PERSIJA JAKARTA
Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, melakukan selebrasi usai berhasil mencetak gol kala menghadapi Borneo FC di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi pada Senin (11/11/2019).

BOLASPORT.COM - Chief Executive Officer (CEO) Persija Jakarta, Ferry Paulus, optimistis Marko Simic tetap akan bertahan dengan Persija Jakarta.

Kontrak Marko Simic bersama Persija Jakarta akan segera berakhir, berbarengan dengan berakhirnya gelaran Liga 1 2019.

Terkait hal tersebut, manajamen Macan Kemayoran telah mengajukan tawaran perpanjangan kontrak kepada pemain asal Kroasia tersebut.

Akan tetapi, hingga kini kesepakatan antara kedua belah pihak belum menemukan titik terang.

Baca Juga: Peringkat Dunia Penakluk Anthony Ginting di Hong Kong Naik 4 Setrip

Salah satu penyebab Marko Simic belum menanggapi tawaran kontrak baru dari Persija adalah harga baru yang disodorkan manajemen Persija masih jauh di bawah keinginannya.

Selain itu, kini beredar kabar bahwa Marko Simic sudah mendapat tawaran besar dari klub lain.

Namun hingga kini striker 31 tahun tersebut masih merahasiakannya.

Dilansir Bolasport.com dari Tribun Jakarta, CEO Persija, Ferry Paulus, mengaku bahwa dirinya tidak mengetahui klub mana yang telah menawarkan kontrak kepada pemainnya.

Baca Juga: Siap Berdamai, Ronaldo Akan Traktir Semua Pemain Juventus


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Jakarta.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.