Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pernah Satu Tim, Gelandang Persib Sebut Pelatih Barito Putera Pintar

By Taufan Bara Mukti - Rabu, 20 November 2019 | 18:10 WIB
Gelandang Persib Bandung, Abdul Aziz, menggiring bola saat laga kontra PSS Sleman pada pekan ke-17 Liga 1 2019.
PERSIB.CO.ID
Gelandang Persib Bandung, Abdul Aziz, menggiring bola saat laga kontra PSS Sleman pada pekan ke-17 Liga 1 2019.

Untuk itu Aziz menilai para pemain Persib harus lebih pintar agar bisa mengalahkan skuat arahan Djadjang Nurdjaman.

"Pak Djadjang pelatih pintar dan profesional, pernah bawa juara di sini," kata Aziz dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar.

Baca Juga: Oknum Suporter Persela Masuk Lapangan, Badak Lampung Berpotensi Menang WO

"Kami juga harus mencari cara bagaimana memaksimalkan pemain untuk lawan Barito Putera nanti," ujar Aziz menambahkan.

Meski Barito masih berkutat di papan bawah klasemen, Aziz meminta para pemain Persib tak memandang sebelah mata.

Laskar Antasari, julukan Barito, memang saat ini masih tertahan di posisi ke-14 dengan 30 poin dari 27 penampilan.

 Wajah tegang mantan pelatih PSMS Medan, Djadjang Nurdjaman saat mendampingi timnya melawan Kalteng Putra.
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Wajah tegang mantan pelatih PSMS Medan, Djadjang Nurdjaman saat mendampingi timnya melawan Kalteng Putra.

Nilai tersebut berselisih 10 dari Persib yang berada di posisi keenam klasemen sementara.

"Semua tahu Pak Djadjang pelatih yang bagus mereka juga punya tim yang bagus," tutur pemain binaan Diklat Persib ini.

"Kami tidak boleh anggap remeh, mudah-mudahan yang di timnas Indonesia bisa balik lagi bisa menambah kekuatan kami,"katanya.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X