Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persib dan PSS Harus Puas Berbagi Angka Setelah Akhiri Laga Tanpa Gol

By Nezatullah Wachid Dewantara - Sabtu, 7 Desember 2019 | 20:25 WIB
Ilustrasi Liga 1
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1

Memasuki babak kedua, PSS berganti tampil menekan Persib Bandung di menit-menit awal.

Selama 15 menit pertama babak kedua berjalan, kedua kesebelasan masih mencoba mengutak-atik serangan untuk bisa menggetarkan jala lawan.

Baca Juga: SEA Games 2019 - Fajar/Rian Minta Maaf Setelah Tersisih pada 8 Besar

Memasuki menit ke-70 babak kedua, Persib masih menemui jalan buntu untuk bisa membobol gawang PSS.

Demikian pula hal yang sama terjadi bagi PSS Sleman yang belum mampu membongkar pertahanan Persib.

Memasuki 10 menit terakhir pertandingan skor 0-0 masih juga belum dapat diubah oleh kedua kesebelasan.

Rapat serta disiplinnya barisan pertahanan kedua kesebelasan membuat serangan demi serangan PSS maupun Persib masih bisa tak bisa dimaksimalkan.

Baca Juga: Everton Vs Chelsea - Gol Richarlison Jadi Pembeda pada Babak I

Sayang, skor 0-0 tetap bertahan hingga wasit Musthofa Umarella meniupkan peluit panjang untuk menutup pertandingan pekan ke-31 Liga 1 2019 kali ini.

Susunan pemain:

PSS Sleman (4-3-3): 21-Ega Rizky; 44-Ikhwan Ciptady, 3-Bagus Nirwanto, 14-Alfonso de la Cruz, 15-Rangga Muslim; 6-Wahyu Sukarta (33-Ocvian Chanigio 86'), 7-Ricky Kambuaya (12-Haris Tuharea 74'), 88-Guilherme Batata; 69-Derry Rachman Noor, 23-Arsyad Yusgiantoro (99-Kushedya Hari Yudo 59'), 10-Yevhen Bokhashvili.

Pelatih: Seto Nurdiantoro

Persib Bandung (4-2-2): 78-I Made Wirawan; 17-Zalnando, 16-Achmad Jufriyanto, 2-Nick Kuipers, 3-Ardi Idrus; 11-Dedi Kusnandar, 77-Ghozali Siregar (23-Kim Jeffrey Kurniawan 78'), 13-Febri Hariyadi, 91-Omid Nazari; 10-Ezechiel N'Douassel, 20-Kevin van Kippersluis (9-Esteban Vizcarra 55').

Pelatih: Robert Rene Alberts.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.