Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Final SEA Games - Vietnam Bungkam, Indonesia Wajib Waspada Kejutan

By Beri Bagja - Senin, 9 Desember 2019 | 22:35 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang Seo (kanan), saat sesi jumpa pers usai laga melawan timnas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Selasa (15/10/2019).
TAUFAN BARA MUKTI/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang Seo (kanan), saat sesi jumpa pers usai laga melawan timnas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Selasa (15/10/2019).

Di luar ritual jumpa pers dengan membeberkan target dan harapan untuk pasukannya, Park tidak membiarkan media mengakses lebih banyak lagi informasi terkait kondisi tim.

Itu termasuk menutup diri kepada media saat menjalani latihan, mempraktikkan taktik, hingga bungkam soal berita terkini mengenai kondisi pemain mana yang cedera atau sembuh.

Hal ini dilakukan agar tidak terdeteksi lebih dulu bakal seperti apa proyeksi materi tim menjelang pertandingan nanti.

"Pelatih juga harus memperhitungkan untuk mengejutkan lawan. Kerahasiaan taktik dan kekuatan materi tim sekarang menjadi sangat penting demi hasil di final," tulis portal berita Vietnam, VN Media.

Pelatih timnas U-22 Vietnam, Park Hang-seo, bersama stafnya terlihat di tribune Rizal Memorial Stadium, Manila, saat timnas U-22 Indonesia menghadapi Thailand dalam partai fase grup SEA Games 2019.
DANTRI.COM.VN
Pelatih timnas U-22 Vietnam, Park Hang-seo, bersama stafnya terlihat di tribune Rizal Memorial Stadium, Manila, saat timnas U-22 Indonesia menghadapi Thailand dalam partai fase grup SEA Games 2019.

Efek ketertutupan ini manjur saat timnas U-22 Vietnam menghadapi Kamboja di semifinal.

Park memutuskan untuk menurunkan dua penyerang tengah sekaligus, Ha Duc Chinh dan Nguyen Tien Linh, sejak menit awal.

Baca Juga: Final SEA Games 2019: Puasa 28 Tahun Indonesia dan 60 Tahun Vietnam

Baca Juga: SEA Games 2019, Pelatih Vietnam Mata-matai Indonesia Vs Thailand sampai 7 Jam Tahan Lapar

Biasanya, dia lebih condong memilih salah satu penyerang tengah sebagai starter atau tampil bergantian.


Editor : Beri Bagja
Sumber : vnmedia.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.