Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mike Tyson Ternyata Punya Kelemahan meski Terlihat Tangguh

By Fauzi Handoko Arif - Minggu, 5 Januari 2020 | 15:52 WIB
Legenda tinju dunia, Mike Tyson.
twitter.com/MikeTyson
Legenda tinju dunia, Mike Tyson.

BOLASPORT.COM - Mantan petinju Amerika Serikat, Mike Tyson, punya kelemahan akibat masa lalu yang pahit meski terlihat tangguh.

Meski sudah pensiun dari tinju, nama Mike Tyson tetap tak pudar dilekang oleh waktu.

Nyatanya Mike Tyson masih memiliki kisaran 5,3 juta pengikut di Twitter pribadinya.

Angka tersebut lebih banyak daripada petinju aktif masa kini layaknya Anthony Joshua, Tyson Fury, Deontay Wilder, Andy Ruiz Jr, dan Dillian Whyte.

Baca Juga: Daftar Pemain Unggulan Malaysia Masters 2020 - Ada 7 Wakil Indonesia

Selain itu, ketangguhan Tyson ini dapat dibuktikan dengan memegang 37 kemenangan beruntun saat masih aktif berkarier.

Dia juga pernah menjadi undisputed champion dan sekaligus memegang rekor petinju termuda meraih gelar kelas berat saat berusia 20 tahun.

Akan tetapi, Tyson secara mengejutkan kalah dari Buster Douglas dan kehilangan gelarnya di laga ke-38 selama karier profesionalnya.

Kenyataan pahit kemudian menghampiri dirinya kala tersandung kasus pemerkosaan.

Baca Juga: Tanggapan Anthony Joshua jika Dipaksa Copot Gelar Kelas Beratnya

Tyson di penjara selama enam tahun yang membuatnya kariernya otomatis harus rehat sejenak.

Meski begitu, pria berusia 53 tahun ini mempunyai sisi pahit lagi setelah dua kasus kekalahan dan pemerkosaan.

Hal tersebut dibicarakan oleh mantan pelatih tinjunya, Teddy Atlas mengenai Tyson.

Menurutnya, Tyson memiliki mental lemah lantaran masa lalu yang pahit pernah menimpanya.

Baca Juga: Kamaru Usman Cibir Alasan Kuat Conor McGregor ke Weltherweight

"Dia dulu sering bersembunyi diantara tembok-tembok yang ditinggalkan di Brownsville, itu adalah tempat yang kotor. Dia terbiasa bersembunyi diantara dinding-dinding itu supaya tidak terciduk," ujar Atlas ke Joe Rogan Experience yang dikutip BolaSport.com dari Sportbible.

"Dia adalah orang yang kuat seperti apa yang Anda lihat, juga orang yang lemah seperti yang Anda temukan," ujarnya melanjutkan.

Sebelumnya, Tyson juga pernah bercerita tentang pelatihnya tersebut sejak dilatih pada usia 12 tahun.

Di dalam bukunya Iron Ambition: MY Life with Cus D'Amato, dia dulunya takut bila bertemu pelatihnya itu.

"Saya takut ketika saya berdua bersamanya. Jika dia memanggil 'Mike, saya butuh berbicara denganmu' saya merasa sedikit tidak mendatanginya," tulis Tyson dibuku itu.

Baca Juga: Pelatih Prediksi Conor McGregor Menang di Ronde Akhir atas Donald Cerrone


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : sportbible.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.