Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

VIDEO - Blunder Fatal Bek Arsenal di Derbi London Edisi ke-200

By Ade Jayadireja - Rabu, 22 Januari 2020 | 06:45 WIB
Bek tengah Arsenal, Shkodran Mustafi, gagal dilepas pada bursa transfer musim panas 2019.
TWITTER.COM/GHANAMOTION
Bek tengah Arsenal, Shkodran Mustafi, gagal dilepas pada bursa transfer musim panas 2019.

BOLASPORT.COM - Kesalahan fatal dilakukan bek Arsenal, Shkodran Mustafi, saat melawan Chelsea pada pekan ke-24 Liga Inggris 2019-2020.

Arsenal menuai skor 2-2 dalam lawatan ke kandang Chelsea di Stamford Bridge, Selasa (21/1/2020).

The Gunners mengalami kebobolan lebih dulu lewat penalti Jorginho pada menit ke-28.

Baca Juga: Hasil Copa del Rey - Dua Wakil La Liga Lewati Babak 32 Besar

Gol perdana tim tuan rumah berawal dari blunder Shkodran Mustafi.

Pemain berumur 27 tahun itu salah melakukan antisipasi sehingga bola bisa direbut Tammy Abraham dan dibawa ke area penalti.

David Luiz, satu-satunya bek The Gunners yang ada di kotak 16, terpaksa melakukan pelanggaran terhadap Abraham sehingga berbuah kartu merah.

 Gara-gara kesalahan fatal tersebut, Mustafi jadi bulan-bulanan netizen.

Warganet ramai-ramai mencibir aksi ceroboh sang palang pintu.

Beragam komentar dan meme lucu bertebaran di media sosial.

Baca Juga: RESMI, Wolves Rekrut Wonderkid Barcelona Titisan Ibrahimovic dari Ekuador

Baca Juga: PSSI Bentuk Divisi Pembinaan Suporter, Ada The Jak Mania, Viking, Bonek, dan Aremania

Hasil ini membuat Arsenal bertahan di peringkat ke-10 klasemen dengan 30 poin.

Chelsea menduduki tangga lebih tinggi, yakni keempat, dengan 40 angka.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Twitter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.