Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Man City Bidik Jadon Sancho, Mayoritas Fan Menolak Keputusan Tersebut

By Finky Ariandi - Jumat, 14 Februari 2020 | 23:12 WIB
Winger Borussia Dortmund, Jadon Sancho.
TWITTER.COM/CHAMPIONSLEAGUE
Winger Borussia Dortmund, Jadon Sancho.

BOLASPORT.COM - Fan Manchester City berikan pendapat terkait rumor timnya yang akan datangkan Jadon Sancho pada bursa transfer musim panas nanti.

Dilansir BolaSport.com dari Manchester Evening News, Jadon Sancho saat ini diminati oleh berbagai klub top Eropa termasuk Manchester City.

Hal itu dikarenakan dirinya mampu tampil cemerlang selama mengenakan seragam Borussia Dortmund pada musim ini.

Man City memiliki keunggulan jika dibandingkan tim lainnya karena sebelumnya Sancho pernah bermain untuk membela tim junior Man City.

Manchester Evening News pun kemudian melakukan survei kepada para penggemar The Citizen terkait rumor transfer timnya tersebut.

Baca Juga: Man United Sanggupi Tawaran Dortmund untuk Sancho, Liverpool Gigit Jari

"Jika Jadon Sancho tersedia dengan harga 100 juta pound (Rp1,7 triliun), haruskah Man City membawanya kembali ke klub?," begitulah pertanyaan yang diajukan.

Hasilnya menunjukkan jika para penggemar percaya bahwa Man City tidak seharusnya mendatangkan kembali Sancho, dengan angka persentase sebesar 58,2 persen.

Mereka beralasan jika pemain berusia 19 tahun tersebut akan menelan biaya yang sangat besar untuk didatangkan klub.

Baca Juga: Pasrah Sancho ke Man United, Borussia Dortmund Cari Pengganti

Penggemar lainnya pun menyebutkan bahwa lebih baik dana tersebut digunakan untuk kegiatan transfer di posisi lain guna memperkuat skuat.

Sedangkan 41,8 persen sisanya berpikir bahwa klub harus merekrut Sancho jika winger andalan mereka, Leroy Sane, hengkang dari Man City.

Tidak mengherankan penampilannya membuat klub-klub top Eropa termasuk The Citizens kepincut untuk datangkan Sancho.

Sancho mampu bermain impresif dengan mencetak 15 gol dan 17 assist di semua kompetisi saat membela Dortmund pada musim ini.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : manchestereveningnews.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.