Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada Peluang Pecahkan Rekor pada All England 2020, Ahsan/Hendra Sudah Pilih Strategi Terbaik

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 7 Maret 2020 | 17:55 WIB
Hendra/Ahsan Juara All England 2019, SIap Juarai All England 2020
badmintonindonesia.org
Hendra/Ahsan Juara All England 2019, SIap Juarai All England 2020

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, sudah menentukan strategi untuk memecahkan rekor pada All England Open 020.

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan memang berharap mampu memberikan yang terbaik pada All England Open 2020.

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan berpeluang untuk meraih gelar ketiganya pada turnamen yang sama.

Pasangan ganda putra terakhir yang berhasil meraih 3 kali juara All Enland adalah pebulu tangkis asal Korea Selatan (Ha Tae-kwon).

Ha Tae-kwon berhasil mengantongi gelar juara All England pada All England 2000, 2001, dan 2002 meski dengan pasangan yang berbeda.

Mundur lebih lama lagi, pasangan ganda putra China pernah tiga kali menyabet gelar pada 1987, 1988, dan 1990.

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung All England Open 2020 di TVRI, Mulai 11 Maret

Mengerti akan peluang yang dimiliki pasangan ini justru menggunakan strategi yang lebih unik.

Strategi santai dan menikmati pertandingan mereka pilih untuk menggapai gelar juara di All England 2020.

Ahsan/Hendra mengakui bahwa mereka akan kalah perihal kecepatan.

Pasalnya, ganda putra dunia diisi oleh banyak pemain muda potensial yang berfokus pada kecepatannya.

Apalagi saingan terbesar mereka Kevin/Marcus, yang saat ini menempati unggulan pertama pada turnamen ini.

Dari 13 pertandingan Hendra/Ahsan hanya mampu menang 2 kali melawan The Minions.

Baca Juga: Marcus/Kevin Langsung ke Babak Kedua Usai Calon Lawannya Mundur dari All England 2020

Hasil tersebut menjadi bukti lemahnya kecepatan yang mereka miliki.

Untuk menangani hal tersebut Hendra/Ahsan akan mencari saat terbaik (dalam pertandingan) lalu membalikan keadaan.

Kunci permainan yang akan mereka tampilkan adalah permainan tanpa beban namun tetap pasti dalam penyerangan. 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : bwfbadaminton.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X