Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BREAKING NEWS - 2 Pemain Fiorentina Lagi Positif Terkena Corona

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 14 Maret 2020 | 16:34 WIB
Striker Patrick Cutrone resmi bergabung ke Fiorentina.
TWITTER @ACFFIORENTINAEN
Striker Patrick Cutrone resmi bergabung ke Fiorentina.

BOLASPORT.COM - Gempuran COVID-19 atau wabah virus corona ke Italia membuat pemain, pelatih, hingga pelaku sepakbola lainnya panik.

Perdana Menteri Italia, Giuseppe Conte, bahkan telah menghentikan Liga Italia hingga 3 April 2020 karena pandemik virus Corona semakin menyebar.

Terbaru, pada hari ini, Sabtu (14/3/2020), kasus pemain Serie A yang terjangkit virus Corona kembali bertambah.

Baca Juga: Sejarah Hari Ini - Napas Panjang Leicester City di Liga Champions

Dikutip BolaSport.com dari akun Twitter resmi Fiorentina, dua pemain La Viola, German Pezzella and Patrick Cutrone, dinyatakan positif terkena virus corona.

"Fiorentina mengumumkan Patrick Cutrone dan German Pezzella serta fisioterapis Stefano Dainelli menjalani tes karena mereka memperlihatkan gejala.

Ketiganya dites positif dan dalam kondisi sehat di rumah masing-masing di Florence," demikian pernyataan di akun Twitter @ACFFiorentinaEN.

Baca Juga: Shopee Liga 1 2020 - Pecah Kebuntuan, Persiraja Ungguli Persik Kediri

Sebelumnya, striker Fiorentina, Dusan Vlahovic, juga telah dinyatakan terjangkit virus corona.

Selain Fiorentina, kasus virus corona juga menyerang Sampdoria, di mana 4 pemainnya dilaporkan positif terinfeksi pada Jumat (13/3/2020) malam waktu setempat.

Empat pemain tersebut adalah Omar Colley, Albin Ekdal, Antonio La Gumina, dan Morten Thorsby.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Dunia sedang melewati masa sangat sulit yang menuntut kepedulian dan perhatian terbaik dari kita semua," tulis Ronaldo sembari menyematkan tautan dari WHO (World Health Organization). "Saya berbicara kepada Anda hari ini bukan sebagai pesepak bola melainkan sebagai seorang anak, ayah, dan manusia yang peduli dengan perkembangan terkini di seluruh dunia." "Penting bagi kita semua mengikuti saran dari WHO dan lembaga-lembaga berwenang lain untuk menangani situasi saat ini." "Melindungi kehidupan manusia harus menjadi prioritas di atas segalanya." "Saya ingin menyampaikan belasungkawa saya kepada mereka yang kehilangan orang-orang yang dekat dengan mereka, solidaritas saya kepada mereka yang memerangi virus corona seperti rekan setim saya Daniele Rugani dan dukungan juga saya berikan kepada para profesional kesehatan yang luar biasa, membahayakan hidup mereka sendiri demi menyelamatkan nyawa orang lain." @cristiano #cr7 #cristiano #cristianoronaldo #dainelerugani #rugani #juventus #realmadri #lionelmessi #messi #covid19 #VirusCorona #ncov2019 #Bolastylo #superballid #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Twitter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.