Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan Marc Marquez, Inilah Rival Terkuat Valentino Rossi Menurut Sahabatnya

By Agung Kurniawan - Minggu, 5 April 2020 | 11:40 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, menjalani tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia.
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, menjalani tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia.

BOLASPORT.COM - Uccio Salucci mengungkapkan rival terkuat yang pernah dihadapi sahabat dekatnya, Valentino Rossi, selama berkiprah di MotoGP.

Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, telah menghabiskan waktunya selama 24 tahun menjalani karier sebagai pembalap pada ajang MotoGP.

Selama rentang waktu yang cukup lama tersebut, Valentino Rossi sudah membukukan total sembilan gelar juara dunia di semua kelas balap.

Hingga kini, aksi dari rider yang berusia 41 tahun tersebut di lintasan balap selalu ditunggu oleh para penggemarnya di seluruh dunia.

Baca Juga: Silverstone Bantu Formula 1 Selenggarakan Beberapa Balapan

Menjadi pembalap yang mempunyai kiprah panjang di MotoGP tentu membuat Valentino Rossi sudah mencecap rivalitas yang berbeda di setiap era.

Valentino Rossi sudah pernah merasakan panasnya persaingan merebut gelar juara melawan nama-nama seperti Max Biaggi, Sete Gibernau, Casey Stoner, hingga Marc Marquez.

Terkait rivalitas, sahabat dekat sekaligus orang kepercayaan Valentino Rossi, Uccio Salucci, turut memberikan penilaiannya akan hal itu.

Menurutnya, lawan terkuat yang pernah dihadapi Valentino Rossi adalah Casey Stoner yang pernah menjadi juara dunia bersama Ducati dan Repsol Honda.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : gpone

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.