Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lionel Messi Langganan Kena Kabar Hoaks, Ini Daftarnya

By Ade Jayadireja - Jumat, 10 April 2020 | 18:15 WIB
Pemain bertahan Villarreal, Pau Torres (Kanan), saat berduel dengan kapten tim Barcelona, Lionel Messi.
TWITTER.COM/FOOTBALLESPANA_
Pemain bertahan Villarreal, Pau Torres (Kanan), saat berduel dengan kapten tim Barcelona, Lionel Messi.

BOLASPORT.COM - Megabintang sepak bola sebesar Lionel Messi menjadi langganan objek gosip.

Baru-baru ini kabar soal transfer Lionel Messi dari Barcelona menuju Inter Milan sedang memanas.

Isu tersebut kali pertama diembuskan oleh media asal Argentina, TNT Sports.

Kubu Inter diklaim telah membuka negosiasi dengan Messi guna membicarakan kemungkinan pindah ke Italia.

Baca Juga: Bertahan di Indonesia, Pemain Asing Persik Optimistis Liga 1 Berlanjut

Rumor tersebut langsung dibantah oleh pemain bersangkutan.

Lewat Instagram Story, Messi menyebut berita dari TNT Sports sebagai kabar bohong alias hoaks.

Bukan kali ini saja sang superstar dibombardir isu.

Dalam beberapa kesempatan pada masa lalu, pemilik enam Ballon d'Or itu cukup sering dihampiri kabar hoaks.

TRANSFER MEWAH KE MANCHESTER CITY

Sebelum rumor transfer ke Inter Milan mencuat, Messi lebih dulu dikaitkan dengan Manchester City.

Gaji mewah sebesar 1 juta pounds per pekan telah disiapkan Manchester City demi bisa mendapatkan jasa La Pulga alias Si Kutu saat bursa musim panas 2016 dibuka.

"Kami menolak kebenaran berita itu tersebut," ujar juru bicara The Citizens.

PERSELISIHAN DENGAN ANTOINE GRIEZMANN

Cerita yang satu ini tak ada hubungannya dengan rumor transfer, melainkan masalah internal.

Messi sempat dikabarkan kurang akur dengan rekrutan Barcelona pada musim panas 2019, Antoine Griezmann.

Di atas lapangan, mereka berdua pun terlihat sulit menyatu.

Tak mau merusak suasana ruang ganti Barca, Messi lantas angkat bicara.

"Tentu saja kami tidak memiliki masalah," kata Messi.

"Ada hubungan yang baik dengan semua orang dan ruang ganti pun bersatu," ucap Messi menambahkan.

Baca Juga: Shahar Ginanjar Rindukan Atmosfer Dukungan Suporter Persija Jakarta di SUGBK

Baca Juga: Ada Petarung MMA yang Ingin Ikuti Jejak McGregor Jadi Petinju

MINTA NEYMAR

Messi punya kenangan manis semasa main bareng Neymar di Barcelona.

Dalam kurun waktu empat tahun atau dari 2014, dua sosok asal Amerika Selatan itu berjasa besar menghadirkan delapan trofi buat raksasa Catalunya.

Alhasil, sewaktu sesi jual-beli pemain musim panas 2019 dibuka, muncul kabar yang menyebut Messi meminta Barcelona untuk memulangkan Neymar dari Paris Saint-Germain.

"Di ruang ganti, kami tidak pernah meminta untuk mendatangkan Ney," tutur Messi menjawab rumor yang beredar.

"Kami memberikan pendapat kami, tetapi jelas bahwa terlepas dari apa yang mereka katakan, saya tidak memerintahkan," ucap megabintang timnas Argentina itu.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat beribadah bagi Bolasporter yang menjalaninya. . Stay safe. . #socialdistancing #psbb #gridnetwork #dirumahaja #jumatagung #goodfriday

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.