Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Iwan Budianto Ditunjuk sebagai Wakil Ketua INAFOC

By Abdul Rohman - Jumat, 10 Juli 2020 | 13:45 WIB
Menpora RI, Zainudin Amali, yang ditemani dengan Wakil Ketua PSSI, Iwan Budianto sedang melakukan kunjungan ke GBK Arena, 10 Juli 2020
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Menpora RI, Zainudin Amali, yang ditemani dengan Wakil Ketua PSSI, Iwan Budianto sedang melakukan kunjungan ke GBK Arena, 10 Juli 2020

BOLASPORT.COM -  Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainuddin Amali memastikan Iwan Budianto akan menjabat sebagai Wakil Ketua INAFOC (Indonesia FIFA U-20 World Cup 2021 Organizing Committee).

Sebelumnya, memang nama Iwan Budianto muncul sebagai kandidat terkuat untuk mengisi posisi sebagai
Wakil Ketua INAFOC.

Dalam sesi jumpa pers di GBK Arena, Senayan, Jakarta Pusat, pada Jumat (10/7/2020), Zainuddin Amali memastikan Iwan Budianto menjadi Wakil Ketua INAFOC.

Baca Juga: Bos MotoGP: Tim Satelit Yamaha Pasti Bahagia Punya Valentino Rossi

"Pak Iwan Budianto akan menjadi wakil ketua penyelenggara," kata pria yang juga menjabat sebagai Ketua INAFOC.

"Pak Iwan Budianto juga akan setiap hari berada di sini (GBK Arena)," tambah Zainuddin Amali.

Zainuddin Amali menambah, untuk struktur organisasi lainnya belum bisa diumumkan saat ini.

Lantaran, masih menunggu kordinasi dari FIFA.

"Yang lain belum bisa saya umumkan, baru beliau saja karena untuk struktur kepanitiaan kami masih menunggu dari FIFA," ujar pria berusia 58 tahun.

Baca Juga: Piala Dunia U-20 2021, GBK Arena Dipilih menjadi Kantor INAFOC

FIFA saat ini tengah menyusun struktur kepanitiaan yang sesuai dengan bidang dan kompetensi masing-masing.

"FIFA sedang menyusun struktur kepanitian seperti apa kebutuhannya dan nanti akan kami publikasikan," ujar Zainuddin Amali.

Zainuddin Amali menegaskan, sebagai penyelenggara yang baik, ia beserta pihak yang lainnya akan mengikuti instruksi yang diberikan oleh FIFA.

Ia berharap agar penyelenggaraan Piala Dunia U-20 2021 akan berjalan dengan sukses tanpa hambatan.

Baca Juga: Cetak Sebiji Gol dan Assist Kontra Aston Villa, Bruno Fernandes Samai Rekor Pemain Coventry City

"Sekali lagi saya ingin tegaskan Piala Dunia U-20 adalah propertinya FIFA. Kami sebagai penyelenggara akan mengikuti panduan dari FIFA," kata Zainuddin Amali.

"Penyelenggaraannya kita bersama-sama. Ini adalah hajatan nasional yang diselenggarakan di sini jadi harus suskes," ujar pria asal Gorontalo.

Selain itu, INAFOC juga sudah memastikan akan menggunakan GBK Arena yang terletak di kawasan Senayan sebagai kantor mereka.

Piala Dunia U-20 2021 dijadwalkan akan berlangsung di Indonesia mulai 20 Mei sampai 11 Juni 2021.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.