Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Setelah Mourinho dan Klopp, Solskjaer Ikut Komen soal Manchester City

By Beri Bagja - Rabu, 15 Juli 2020 | 22:15 WIB
Ole Gunnar Solskjaer bersalaman dengan Pep Guardiola dalam duel Manchester United versus Manchester City.
TWITTER.COM/FOOTBALL_TWEET
Ole Gunnar Solskjaer bersalaman dengan Pep Guardiola dalam duel Manchester United versus Manchester City.

Hukuman dijatuhkan UEFA akibat pelanggaran klub yang dituding memanipulasi data laporan keuangan.

Namun, berdasarkan hasil pengabulan banding yang diumumkan CAS pada Senin (13/7/2020), hukuman berat itu dihapus.

Para pemain Manchester City merayakan gol ke gawang Brighton and Hove Albion pada laga pekan ke-35 Liga Inggris 2019-2020 di Stadion Amex, Minggu (12/7/2020) dini hari WIB.
TWITTER.COM/MANCITY
Para pemain Manchester City merayakan gol ke gawang Brighton and Hove Albion pada laga pekan ke-35 Liga Inggris 2019-2020 di Stadion Amex, Minggu (12/7/2020) dini hari WIB.

Selain skors dicabut, Man City juga mendapat pengurangan denda, dari 30 juta menjadi hanya 10 juta euro.

"Saya tahu uang sangat mudah untuk mereka, tetapi ini masalah prinsip saja. Jika bersalah, maka Anda harus dicoret dari kompetisi," kata Mourinho menyindir vonis tersebut.

Baca Juga: Arsenal vs Liverpool - Tes Keperkasaan Juergen Klopp atas The Gunners

Baca Juga: Arsenal vs Liverpool - Kode Keras Mesut Oezil buat Mikel Arteta, Pengin Main Lagi

"Kritik saya adalah untuk keputusan itu. Saya pikir ini akan menjadi akhir dari Financial Fair Play karena tak jelas."

"Kita sedang membicarakan Manchester City, tetapi di masa lalu, klub-klub lain berada dalam situasi yang sama dan Anda tahu apa hasil keputusannya," katanya.

 

 


Editor : Beri Bagja
Sumber : skysports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X