Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marc Marquez Dinilai Celaka karena Terlalu Percaya Perangkat Elektronik

By Agung Kurniawan - Minggu, 2 Agustus 2020 | 19:40 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat tiba di Sirkuit Jerez untuk seri MotoGP Andalusia 2020
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat tiba di Sirkuit Jerez untuk seri MotoGP Andalusia 2020

BOLASPORT.COM - Kejadian nahas yang dialami oleh pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, pada seri pembuka MotoGP 2020 lalu karena dia dinilai terlalu percaya pada komponen elektronik.

Situasi sulit harus dialami Marc Marquez pada musim ini yang tentu masih sangat ingin untuk bisa mempertahankan gelar juara dunia MotoGP yang telah diraihnya.

Marc Marquez yang berstatus sebagai juara bertahan belum mampu membukukan satu poin pun lantaran kecelakaan hebat yang dialami pada seri pembuka MotoGP 2020.

Kecelakaan pada balapan yang berlangsung di Sirkuit Jerez, Spanyol itu, membuat Marc Marquez menderita cedera patah tulang lengan kanan yang mengharuskannya naik meja operasi.

Baca Juga: Jorge Lorenzo Tak Sudi Adik Marc Marquez Dinilai Lebih Baik darinya

Alih-alih istirahat sebentar dan menepi dari arena balap, rider berjulukan The Baby Alien itu malah datang ke tempat yang sama untuk turun pada beberapa sesi MotoGP Andalusia 2020.

Meski akhirnya hanya turun pada latihan bebas 3 dan babak kualifikasi pada MotoGP Andalusia 2020, situasi Marc Marquez juga mampu mengundang perhatian dari Colin Edwards.

Dalam sebuah kesempatan, Colin Edwards menilai bahwa kecelakaan yang dialami Marc Marquez pada seri perdana MotoGP 2020 bukanlah kesalahannya.

"Penyebab sesungguhnya dari cederanya Marc Marquez itu bukanlah dirinya sendiri, saya akan memberitahu Anda sedikit rahasia," kata Colin Edwards, dilansir BolaSport.com dari Motosan.

Baca Juga: MotoGP 2020 - Marquez Tidak Janji Bisa 100 Persen Saat Balapan di Brno


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X