Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

21 Tahun Berkarier sebagai Pesepak Bola, Iker Casillas Umumkan Pensiun

By Rebiyyah Salasah - Selasa, 4 Agustus 2020 | 19:35 WIB
Iker Casillas berpose dengan koleksi trofi yang dia raih bersama Real Madrid.
TWITTER.COM/REALMADRID
Iker Casillas berpose dengan koleksi trofi yang dia raih bersama Real Madrid.

Real Madrid juga memberikan penghormatan kepada pemain yang tampil dalam 725 pertandingan kompetitif untuk mereka selama 16 musim antara 1999 dan 2015.

"Real Madrid ingin menunjukkan penghargaan, kekaguman dan cintanya kepada salah satu legenda terbesar klub kami dan sepak bola dunia," tulis Real Madrid dalam laman resminya. 

"Kiper terbaik dalam sejarah Real Madrid dan sepak bola Spanyol datang ke rumah kami ketika dia berusia sembilan tahun."

Baca Juga: Iker Casillas Ungkap Keinginan Kembali ke Real Madrid

"Di sini dia dibentuk dan dipertahankan selama 25 tahun, selamanya menjadi salah satu kapten paling ikonis kami. Iker Casillas telah mendapatkan cinta dari Real Madrid dan merupakan tolok ukur dari nilai-nilai yang mewakili Real Madrid."

"Hari ini, salah satu pemain paling penting dalam sejarah 118 tahun kami, seorang pemain yang kami cintai dan kagumi, seorang penjaga gawang yang telah memperbesar legenda Real Madrid dengan pekerjaannya dan dengan perilaku yang patut dicontoh baik di dalam maupun di luar, telah berucap selamat tinggal sebagai pemain profesional," tulis Real Madrid melanjutkan. 

Casillas pensiun setelah memenangi berbagai gelar untuk Real Madrid dan timnas Spanyol

Baca Juga: Karena 3 Hal, Legenda Real Madrid Mundur dari Calon Presiden RFEF

Dia membantu Madrid memenangi lima gelar Liga Spanyol, dua trofi Copa del Rey, empat titel Piala Super Spanyol, dua gelar Piala Super Eropa, tiga mahkota Liga Champions, dua Piala Interkontinental dan satu Piala Dunia Klub.

Pindah ke Porto pada 2015, Casillas menambahkan dua gelar Liga Primer Portugal.

Dia juga menjadi kapten timnas Spanyol saat mereka mendominasi kompetisi internasional dengan mengangkat trofi Piala Eropa 2008, Piala Dunia 2010 dan mempertahankan mahkota Euro mereka pada 2012.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Twitter, Real Madrid, transfer markt

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.