Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada Klub-klub Terpopuler di Indonesia Hingga ke Asia, Siapa Saja?

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 10 Agustus 2020 | 06:00 WIB
     Ilustrasi bendera Indonesia.
suryo
Ilustrasi bendera Indonesia.

Baca Juga: Disebut Manny Pacquiao Bisa Kalahkan Floyd Mayweather Jr, Begini Reaksi Ronda Rousey

Di Benua Asia, Persebaya Surabaya sempat tampil di Kejuaraan Klub Asia pada 1997-1998.

Bajul Ijo juga sempat tampil di Liga Champions Asia pada 2005.

Arif Satria yang terkapar setelah mencetak gol ke gawang Madura United dikerubuti para pemain Persebaya di Stadion Gelora Bangkalan pada ajang Piala Gubernur 2020, 15 Februari 2020.
Persebaya
Arif Satria yang terkapar setelah mencetak gol ke gawang Madura United dikerubuti para pemain Persebaya di Stadion Gelora Bangkalan pada ajang Piala Gubernur 2020, 15 Februari 2020.

Yusuf Ekodono dan Bejo Sugiantoro menjadi pemain berpengaruh di Persebaya Surabaya.

Sementara pemain asal Brasil, Jacksen F Tiago menjadi pencetak gol terbanyak dalam dua tahun bersama Persebaya Surabaya.

Baca Juga: 2 Legenda Man United Kompak Jagokan 2 Tim Ini di Final Liga Champions

Terakhir ada Hansamu Yama yang merupakan salah satu bintang timnas Indonesia.

Persipura Jayapura

Logo Persipura Jayapura.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Persipura Jayapura.

Persipura Jayapura menjadi klub yang cukup cepat merasakan gelar juara empat kali dalam kurun waktu 10 tahun.

Persipura Jayapura juga mejadi klub asal Indonesia yang hampir mendekati final Piala AFC.

Tahun 2000 an menjadi musim kebangkitan Mutiara Hitam.

Kapten timnas Indonesia, Boaz Solossa, mengejar bola pada laga persahabatan internasional kontra Mau
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Kapten timnas Indonesia, Boaz Solossa, mengejar bola pada laga persahabatan internasional kontra Mau

Pemain-pemain top lahir dari Persipura Jayapura dan membela timnas Indonesia.

Persipura Jayapura pernah tampil di Liga Champions Asia pada 2010.

Baca Juga: Ada Kabar Baik untuk Persib Bandung Jelang Latihan Perdana Besok

Pada Piala AFC 2011, Persipura Jayapura mencapai perempat final dan pada 2015 sukses menembus babak 16 besar.

Tidak ada nama pesepakbola terbesar di Persipura Jayapura selain Boaz Solossa.

    Penyerang timnas U-19 Indonesia, Todd Rivaldo Ferre, merayakan gol dengan berdoa saat melawan Si
japrit
Penyerang timnas U-19 Indonesia, Todd Rivaldo Ferre, merayakan gol dengan berdoa saat melawan Si

Pemain timnas Indonesia itu telah menghabiskan hampir seluruh kariernya di Mutiara Hitam.

Baca Juga: Pedri Lopez, Wonderkid Buangan Real Madrid yang Berlabuh ke Barcelona

Selain itu ada Eduard Ivakdalam yang telah membuat lebih dari 200 pertandingan bersama Persipura Jayapura.

Saat ini ada Todd Rivaldo Ferre yang merupakan harapan cerah untuk masa depan klub.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.