Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kalau Jual Cristiano Ronaldo, Juventus Bisa Selamatkan Rp2 Triliun

By Dwi Widijatmiko - Kamis, 13 Agustus 2020 | 19:50 WIB
Cristiano Ronaldo merayakan golnya dalam duel Juventus vs Lyon pada babak 16 besar Liga Champions di Allianz Turin, 7 Agustus 2020.
TWITTER.COM/INDYFOOTBALL
Cristiano Ronaldo merayakan golnya dalam duel Juventus vs Lyon pada babak 16 besar Liga Champions di Allianz Turin, 7 Agustus 2020.

Kontrak Ronaldo di Juventus masih tersisa dua tahun, yaitu sampai Juni 2022.

Angka 31 juta euro per tahun itu adalah gaji bersih Ronaldo.

Si Nyonya Tua juga masih harus membayar pajak atas gaji tersebut.

Baca Juga: Tak Jadi Pemain Terbaik Liga Italia, Cristiano Ronaldo Jadi Pemain Terbaik Juventus

Seperti dikutip Bolasport.com dari Corriere dello Sport, Juventus sebenarnya membayar 54,2 juta euro per tahun untuk gaji Ronaldo.

Dengan sisa kontrak dua tahun, jika Juventus menjual Ronaldo sekarang, mereka akan menyelamatkan sekitar 108 juta euro atau hampir 2 triliun rupiah.

Bukan cuma uang gaji Ronaldo yang bisa diselamatkan, biaya transfer sang megabintang juga berpotensi mendatangkan banyak uang bagi Juventus.

Pertanyaannya sekarang, kepada siapa Juventus akan menjual Cristiano Ronaldo?

Dalam kondisi seperti sekarang, seperti halnya Juventus, klub mana pun akan berpikir dua kali untuk memiliki pemain bergaji super seperti Ronaldo.       


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : corriere dello sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X