Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

VIDEO - Tangan Licin, Kiper Cadangan Liverpool Bikin Blunder Lagi

By Ade Jayadireja - Sabtu, 17 Oktober 2020 | 22:40 WIB
Kiper kedua Liverpool, Adrian San Miguel.
TWITTER.COM/ODDSBIBLE
Kiper kedua Liverpool, Adrian San Miguel.

BOLASPORT.COM - Blunder dari kiper Liverpool, Adrian, mewarnai hasil imbang kontra Everton pada matchday kelima Liga Inggris 2020-2021.

Liverpool menuai skor seri 2-2 dalam lawatan ke kandang Everton di Goodison Park, Sabtu (17/10/2020).

Dua gol The Reds datang dari Sadio Mane dan Mohamed Salah.

Sementara itu, Everton menggagalkan tripoin buat Si Merah berkat gol-bol balasan via Michael Keane dan Dominic Calvert-Lewin.

Gol pertama Everton tak lepas dari kesalahan Adrian.

Tangan kiper kebangsaan Spanyol itu seperti 'licin' sehingga tak kuasa menahan sundulan Keane.

Sentuhan ujung jari dari Adrian justru membuat bola masuk ke gawangnya sendiri.

Baca Juga: Randy Mamola Jagokan 4 Pembalap Ini Jadi Juara MotoGP 2020

Ini jadi kali kedua secara beruntun Adrian bikin blunder berujung kebobolan.

Pada pertandingan sebelumnya di kandang Aston Villa, dia juga melakukan kesalahan yang berujung kekalahan telak 2-7 buat Liverpool.

Jika ditotal, sejak gabung Liverpool pada 2019, pemain berusia 33 tahun itu sudah enam kali melakukan blunder berujung kebobolan dari 22 penampilan di semua kompetisi.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mau tak mau harus memainkan Adrian karena Alisson Becker tengah dibekap cedera.

Sang nakhoda sendiri tak tahu persis kapan kiper andalannya bisa kembali diterjunkan.

"Saya tidak ingin menetapkan soal waktu, tetapi empat minggu atau bisa jadi enam minggu. Saya tidak tahu pasti," ucap Klopp.

Baca Juga: Hasil Denmark Open 2020 - Antonsen ke Final, Tuan Rumah Raih 1 Gelar


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Twitter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.