Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Valentino Rossi Diyakini Tak Menyesal Tunda Pensiun Musim Ini

By Muhamad Husein - Kamis, 26 November 2020 | 09:20 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, ketika melakoni sesi latihan bebas pertama MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 20 November 2020.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, ketika melakoni sesi latihan bebas pertama MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 20 November 2020.

BOLASPORT.COM - Pengamat MotoGP, Dennis Noyes, meyakini Valentino Rossi tidak akan pernah menyesali keputusannya untuk menunda pensiun demi melanjutkan karier balapan pada musim depan. 

Valentino Rossi akan meneruskan karier balapnya di kelas MotoGP bersama tim Petronas Yamaha SRT pada musim depan.

Rossi mendapat kontrak berdurasi satu musim dengan klausul perpanjangan kontrak selama satu musim lagi.

Di Petronas Yamaha SRT, Rossi akan menjadi rekan setim muridnya sendiri, Franco Morbidelli.

Adapun, posisi Rossi di tim pabrikan digantikan Fabio Quartararo, eks rekan setim Morbidelli.

Baca Juga: Perkembangan Pembangunan Sirkuit Mandalika Tembus 32,5 Persen 

Dengan situasi tersebut, Dennis Noyes percaya bahwa pernyataan pensiun Valentino Rossi tidak akan terdengar dalam waktu dekat.

"Ide berbagi garasi dengan Franco Morbidelli tahun depan bisa menjadi perpisahan yang lama untuk Valentino Rossi di sirkuit demi sirkuit," kata Noyes, dikutip BolaSport.com dari Motosan.es.

Lebih lanjut, Noyes juga merasa salut dengan keputusan Rossi dalam menerima pinangan Petronas Yamaha SRT, tim yang cuma berstatus tim satelit.

Sebab, sosok berjulukan The Doctor itu pernah mengutarakan perasaannya terhadap para petinggi Yamaha di tim pabrikan yang tidak mau mendengar saran para pembalap.

Baca Juga: Mike Tyson Sebut Anthony Joshua Sang Ahli Pukul

Namun, hal itu ternyata tidak mengusik Valentino Rossi dalam mengambil keputusan untuk bergabung dengan tim Petronas Yamaha SRT.

"Rossi mengatakan bahwa Yamaha mendengarkan para pembalap, tetapi kemudian mereka melakukan apa yang mereka inginkan. Saya rasa Valentino tidak Rossi menyesali melanjutkan MotoGP satu tahun lagi," ujar Noyes.

"Sama seperti dia menyesali tidak pergi ke Ducati. Dia mengatakan bahwa karir terburuknya bertahun-tahun tidak di Ducati, tetapi setelah dari Ducati," kata dia menjelaskan. 

Baca Juga: Tekad Joan Mir Kembali Rebut Gelar MotoGP 2021 dari Marc Marquez


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.