Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lawan Genoa, Juventus Diminta Tinggalkan Euforia Kemenangan atas Barcelona

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 13 Desember 2020 | 08:15 WIB
Para pemain Juventus merayakan gol pertama Cristiano Ronaldo ketika menang telak 3-0 atas Barcelona pada laga pamungkas Grup G Liga Champions 2020-2021.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Para pemain Juventus merayakan gol pertama Cristiano Ronaldo ketika menang telak 3-0 atas Barcelona pada laga pamungkas Grup G Liga Champions 2020-2021.

Baca Juga: Tanpa Erling Haaland, Dortmund Dibabat Tim Promosi 1-5 dan Bikin Rekor Terburuk di Bundesliga

Lawan berikutnya pasukan Andrea Pirlo adalah Genoa yang saat ini menduduki peringkat ke-18 di klasemen sementara Liga Italia.

Duel melawan Genoa bakal berlangsung di Stadion Luigi Ferraris, Minggu (13/12/2020) waktu setempat atau Senin pukul 00.00 WIB.

Bertandang ke markas Genoa, bahaya terbesar yang dilihat oleh Andrea Pirlo adalah Juventus masih dalam euforia kemenangan 3-0 atas Barcelona.

Untuk itu, Pirlo meminta anak asuhnya untuk menyingkirkan kegembiraan tersebut dari pikiran mereka dan fokus melawan Genoa.

Baca Juga: Krisis di Liga Inggris, Arsenal Harus Minta Maaf dan Mainkan Mesut Oezil

“Jika kami masih ada Barcelona dalam pikiran kami, maka kami harus mengubahnya sekarang, membalik lembaran baru dan menciptakan konsistensi,” kata Pirlo dikutip BolaSport.com dari Juventus TV.

“Kami tidak bisa membiarkan momen itu berhenti di satu pertandingan saja dan kami harus melakukan lebih baik daripada selama empat pertandingan terakhir di Liga Italia."

Momen kebersamaan pelatih baru Juventus, Andrea Pirlo, dan Cristiano Ronaldo usai menjalani sesi latihan.
TWITTER.COM/TEAMRONALDO
Momen kebersamaan pelatih baru Juventus, Andrea Pirlo, dan Cristiano Ronaldo usai menjalani sesi latihan.

"Saya ingin melihat rasa lapar dan tekad yang sama, jika tidak, kami akan mengalami hal yang buruk," ujar Pirlo menambahkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : football-italia.net, Juventus TV

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.