Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pengakuan Maverick Vinales, Termotivasi dengan Kehadiran Marc Marquez

By Agung Kurniawan - Jumat, 25 Desember 2020 | 00:00 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat tiba di Sirkuit Jerez untuk seri MotoGP Andalusia 2020
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat tiba di Sirkuit Jerez untuk seri MotoGP Andalusia 2020

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, menilai kehadiran Marc Marquez secara tidak langsung mampu memotivasinya untuk tampil lebih cepat.

Marc Marquez terpaksa tidak bisa membela Repsol Honda sepanjang musim 2020 karena mengalami cedera patah tulang lengan kanan yang cukup parah pada seri pembuka.

Cedera tersebut tak ayal membuat Marc Marquez harus menjalani masa pemulihan yang cukup memakan banyak waktu guna membuat kondisi fisiknya benar-benar pulih.

Kondisi Marc Marquez untuk tampil pada musim 2021 mendatang kian tak menentu setelah didiagnosa mengalami pseudoarthois yang menyebabkan tulang humerusnya sulit menyatu.

Baca Juga: Poin Positif Maverick Vinales untuk Yamaha yang Hancur pada MotoGP 2020

Dengan adanya masalah tersebut, pembalap berjuluk The Baby Alien itu dikabarkan baru bisa kembali menggeber motor RC213V di lintasan balap pada pertengahan musim.

Bukan hanya bagi para penggemarnya saja, kehadiran Marc Marquez juga sudah ditunggu oleh salah satu kompetitornya dari tim Monster Energy Yamaha yakni Maverick Vinales.

Melalui sebuah kesempatan, Maverick Vinales berharap agar pembalap berusia 27 tahun tersebut bisa secepatnya pulih dan bersaing di papan atas lagi seperti sebelumnya.

"Saya mengiriminya sebuah pesan dukungan bahwa dia akan pulih dengan baik," kata Maverick Vinales, dilansir BolaSport.com dari laman Corsedimoto.

Baca Juga: Penyesalan Bos Ducati, Gagal Juara Dunia meski Marc Marquez Tak Ada


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X