Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

RESMI - Duel Borussia Moenchengladbach vs Manchester City Pindah Tempat

By Rebiyyah Salasah - Selasa, 9 Februari 2021 | 04:51 WIB
Momen pemain Manchester City merayakan gol yang dicetak John Stones dalam laga kontra Crystal Palace pada pekan ke-19 Liga Inggris 2020-2021.
TWITTER.COM/CITYREPORT_
Momen pemain Manchester City merayakan gol yang dicetak John Stones dalam laga kontra Crystal Palace pada pekan ke-19 Liga Inggris 2020-2021.

BOLASPORT.COM - UEFA telah resmi memindahkan tempat penyelenggaraan laga Borussia Moenchengladbach vs Manchester City pada babak 16 besar Liga Champions

Manchester City dijadwalkan akan bertandang ke Borussia-Park pada 24 Februari 2021 untuk melakoni partai leg pertama babak 16 besar Liga Champions.

Dalam laga tersebut, pasukan Pep Guardiola akan menghadapi klub asal Jerman, Borussia Moenchengladbach

Akan tetapi, UEFA kini memutuskan untuk memindahkan tempat penyelenggaraan duel tersebut.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Alisson Pemain Terbaik Manchester City, Liverpool Sial di Markas Sendiri

UEFA mengonfirmasi pada Senin (8/2/2021) waktu setempat bahwa karena pembatasan COVID-19 di Jerman, pertandingan itu akan diadakan di tempat netral yakni Hongaria.

Borussia Moenchengladbach dan Manchester City akan memainkan pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Puskas Arena, Budapest.

"UEFA dapat mengonfirmasi bahwa pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions antara Borussia VfL 1900 Moenchengladbach dan Manchester City FC sekarang akan berlangsung di Puskas Arena di Budapest," demikian pernyataan UEFA, dilansir BolaSport.com dari laman resminya. 

Baca Juga: Wajar Ketergantungan, Harry Kane adalah Panutan Buat Rekan Setimnya

Puskas Arena, tuan rumah Piala Super Eropa 2020 antara Bayern Muenchen vs Sevilla.
TWITTER.COM/FUTBOLCONCAFE
Puskas Arena, tuan rumah Piala Super Eropa 2020 antara Bayern Muenchen vs Sevilla.

Meski mengalami perubahan tempat penyelenggaraan, UEFA memastikan bahwa laga akan tetap dilaksanakan sesuai jadwal, yakni Rabu (24/2/2021) waktu setempat atau Kamis pukul 03.00 WIB. 

Kepindahan tersebut berarti Manchester City akan bermain di Puskas Arena tujuh hari setelah Liverpool, yang pertandingan tandangnya kontra RB Leipzig berlangsung pada 16 Februari.

Laga RB Leipzig kontra Liverpool juga telah dipindahkan ke tempat yang sama karena alasan serupa.

Baca Juga: Lionel Messi Pakai Jersey PSG, Media Prancis Panas-panasi Barcelona

Pembatasan perjalanan ke Jerman akan tetap berlaku hingga 17 Februari tetapi diperkirakan akan diperpanjang.  


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : UEFA.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.