Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadwal Masih Belum Pasti, Timnas Basket Indonesia Pulangkan Pemain

By Rinaldy Azka Abdillah - Selasa, 16 Februari 2021 | 17:05 WIB
Center Timnas Basket Indonesia,  Adhi Pratama Putra Prasetyo, melakukan lemparan bebas saat menjalan
japrit
Center Timnas Basket Indonesia, Adhi Pratama Putra Prasetyo, melakukan lemparan bebas saat menjalan

BOLASPORT.COM - Timnas Basket Indonesia harus menelan pil pahit usai kualifikasi FIBA Asia gagal terlaksana karena pandemi COVID-19.

Padahal, timnas basket Indonesia tengah mempersiapkan diri guna menghadapi gelaran tersebut.

Alhasil para pemain, staf, dan pelatih timnas basket Indonesia yang sudah berkumpul harus dipulangkan ke klubnya masing-masing.

Jika sesuai jadwal, Indonesia yang tegabung di Grup A pada kualifikasi FIBA Asia Cup 2021 akan menjalani laga di Qatar pada 19-23 Februari.

Baca Juga: GSP Puji Kualitas Kamaru Usman Setelah Comeback Impresif pada UFC 258

Indonesia dijadwalkan untuk bertemu dengan Filipina, Korea Selatan, dan Thailand.

Menurut Manajer timnas basket Indonesia, Maulana Fareza Tamrella, pihaknya telah menerima surat dari FIBA terkait penundaan kualifikasi FIBA Asia Cup 2021.

Penundaan tersebut terjadi usai pemerintah Qatar menerapkan lockdown yang memaksa para tim sulit untuk bisa masuk ke sana.

Baca Juga: Arti Loyalitas Christian Ronaldo Sitepu kepada Satria Muda Pertamina Jakarta

Akibatnya, FIBA pun harus mencari tuan rumah lain yang dapat menampung para peserta kualifikasi FIBA Asia Cup 2021.

"Jumat (12/2/2021, kami mendapat surat. Nah, awalnya kami memutuskan berlatih dulu,” kata Maulana seperti dikutip Bolasport.com dari laman resmi IBL, Selasa (16/2/2021).

“Namun, kada pemberitahuan FIBA mencari tuan rumah pengganti untuk leg kedua (Grup A kualifikasi) dan final qualifier (playoff untuk peringkat ketiga)," ucap Maulana.

Baca Juga: Akibat Sok Jago, Ajakan Kencan Petarung UFC ke Artis Terkenal Berakhir Tragis

Saat ini, para pemain ditugaskan untuk berlatih dengan klubnya masing-masing.

Rencananya pemain akan kembali dikumpulkan jika sudah mendapat kepastian dari FIBA terkait jadwal kualifikasi FIBA Asia Cup 2021.

"Manajemen memutuskan baiknya pemain berlatih dulu dengan klub masing-masing. Setelah ada keputusan (FIBA) baru kami panggil untuk TC," ujar Maulana.

Baca Juga: Resmi Bertahan di MotoGP, Yamaha Kini Tunggu Sinyal Petronas dan VR46

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : iblindonesia.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.