Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Final Carabao Cup, Kondisi Harry Kane Justru Meragukan

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 21 April 2021 | 06:00 WIB
Tottenham Hotspur harap-harap cemas jelang partai final Carabao Cup karena penyerang andalan mereka, Harry Kane, berada dalam kondisi meragukan.
TWITTER.COM/HKANE_STATS
Tottenham Hotspur harap-harap cemas jelang partai final Carabao Cup karena penyerang andalan mereka, Harry Kane, berada dalam kondisi meragukan.

Baca Juga: Redknapp Tuding Pemilik Spurs Melihat European Super League sebagai Sapi Perah

Sosok berusia 29 tahun itu menilai Kane akan berusaha keras agar bisa fit pada hari pertandingan.

“Harry sosok profesional. Dia akan melakukan segalanya untuk bisa fit sesegera mungkin,” tutur Mason. 

Baca Juga: Mantan Gelandang Tottenham Hotspur Jadi Penerus Jose Mourinho

Ryan Mason sendiri akan memimpin skuad Spurs menggantikan Jose Mourinho yang dipecat. 

Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Jose Mourinho telah resmi mengakhiri masa kerjanya sebagai pelatih Tottenham Hotspur selama 17 bulan.

Pada Senin (19/4/2021) malam WIB, Tottenham Hotspur merilis pernyataan resmi terkait pemecatan Jose Mourinho.

Baca Juga: Kisah di Balik Pemecatan Jose Mourinho, Gareth Bale Ikut Terlibat

Terlepas dari kondisi Kane, Mason berjanji akan membawa Tottenham bermain menghadapi Man City dengan gaya khas klub mereka. 

“Saya ingin kami bermain berani dan agresif sesuai gaya tim," ujar Mason.

"Hal terpenting adalah menyiapkan mental pemain dan mengingatkan prinsip soal cara Spurs menghadapi pertandingan.” 

“Semoga setelah itu para pemain bisa mengembangkan permainan di lapangan,” ucap Mason lagi.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Sky Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.