Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rahasia Kurniawan Dwi Yulianto Bawa Sabah FC Comeback di Liga Malaysia

By Ibnu Shiddiq NF - Senin, 3 Mei 2021 | 18:00 WIB
Saddil Ramdani kembali mencetak gol dalam laga ujicoba Sabah FC saat melawan skuad Proyek FAM-MSN pada Selasa (30/3/2021).
FACEBOOK.COM/SABAHFCOFFICIAL
Saddil Ramdani kembali mencetak gol dalam laga ujicoba Sabah FC saat melawan skuad Proyek FAM-MSN pada Selasa (30/3/2021).

BOLASPORT.COM - Sabah FC mampu comeback setelah tertinggal dalam pertandingan melawan Perak FC dalam laga Liga Super Malaysia 2021.

Sabah FC menjamu Perak FC di Stadion Likas, Minggu (2/5/2021) malam waktu setempat.

Pelatih Sabah FC, Kurniawan Dwi Yulianto, mengakui timnya sempat kehilangan arah saat menjalani paruh pertama pertandingan.

Namun, juru taktik asal Indonesia itu lega timnya mampu bangkit setelah ada sejumlah perubahan jelang babak kedua.

Baca Juga: Greg Nwokolo Berstatus tanpa Klub, RANS Cilegon FC Berminat?

“Memang ada kesalahan catur yang membuat lawan memanfaatkan kesempatan itu untuk membuat bingung para pemain kami," ujarnya dikutip dari hmetro.com.my.

"Namun, pada babak kedua, strategi tim ditingkatkan dengan masuknya (Levy) Madinda dan pemain impor lainnya, Sam Johnson untuk memperkuat lini tengah dengan bantuan divisi penyerang lainnya yaitu Mohd Amri (Yahya), Saddil (Ramdani) dan Maxsius (Musa)," imbuhnya.

Pada laga kemarin, Sabah FC tertinggal 0-1 lebih dulu atas Perak FC lewat gol Hafizah Hakim pada menit ke-29.

Sabah baru bisa menyamakan kedudukan di menit ke-64 melalui gol tendangan keras Amri.

Menit ke-79, pemain asing Sabah FC, Levy Madinda mencetak gol kedua sekaligus kemenangan The Rhinos.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : hmetro.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Lazio
33
52
7
Atalanta
31
51
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.