Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Reaksi Boaz Solossa saat Ditawari Hamka Hamzah ke RANS Cilegon FC

By Alif Mardiansyah - Jumat, 7 Mei 2021 | 13:15 WIB
Persipura bersiap untuk mencari penerus Boaz Solossa
PSSI.ORG
Persipura bersiap untuk mencari penerus Boaz Solossa

Boaz merasa kagum dengan RANS Cilegon FC karena diisi oleh sosok-sosok yang hebat.

Terlebih, di RANS Cilegon FC juga terdapat beberapa pemain yang berasal dari Papua.

Baca Juga: Judika Ajak Pemain Naturalisasi Ini Merapat ke RANS Cilegon FC

"Buat saya, sangat senang adik-adik saya bisa dipanggil ke RANS Cilegon FC," ujar Boaz Solossa.

"Terutama ada Aa Raffi. Apalagi, manajer RANS Cilegon FC (Hamka Hamzah) sangat berkelas. Dia tahu bagaimana karakter pemain dari Papua karena pernah bermain bersama-sama ," tutur Boaz.

"Ya, mungkin buat saya RANS Cilegon FC ke depannya pasti sukses dan akan memberikan yang terbaik untuk sepak bola Indonesia," ucap pesepak bola berposisi penyerang tersebut.

Baca Juga: Pernah Dibina Cristiano Ronaldo, Martunis Beri Alasan Vakum dari Sepak Bola

Dalam kesempatan itu, Hamka Hamzah juga menanyakan akankah Boaz Solossa memiliki keinginan bergabung ke RANS Cilegon FC suatu saat nanti.

Boaz ternyata memberikan jawaban yang positif.

"Apakah saudara Boaz ada niatan beberapa tahun lagi mau bergabung bersama kami (RANS Cilegon FC)?," tanya Hamka Hamzah kepada Boaz Solossa.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : YouTube/Hamka Hamzah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X