Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSSI Lapor ke AFC Terkait Kesalahan Lagu Timnas Indonesia di UEA

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 13 Juni 2021 | 10:15 WIB
Ekspresi kebingungan para pemain timnas Indonesia ketika tahu panitia pelaksana laga kontra Uni Emirat Arab justru memutar lagu kebangsaan Malaysia, di Stadion Zabeel, Dubai, Jumat (11/6/2021).
MOLA TV
Ekspresi kebingungan para pemain timnas Indonesia ketika tahu panitia pelaksana laga kontra Uni Emirat Arab justru memutar lagu kebangsaan Malaysia, di Stadion Zabeel, Dubai, Jumat (11/6/2021).

Untuk itu, Yunus Nusi sudah melaporkan ini ke AFC.

Baca Juga: Hampir Dua Tahun Absen Karena Cedera, Kiper Persib Akhirnya Kembali Merumput

Nantinya, PSSI akan melanjutkannya dengan mengirimkan surat resmi ke sana.

"Secara lisan kami juga sudah menyampaikan ke AFC tentang kesalahan ini," kata Yunus Nusi kepada wartawan.

Yunus Nusi lebih lanjut mengatakan bahwa federasi sepak bola UEA sudah menyampaikan permintaan maaf ke PSSI.

Baca Juga: Hasil UFC 263 - Berjumpa Rekan Israel Adesanya, Drew Dober Kalah Angka

PSSI pun sepertinya memaafkannya dan menerima dengan alasan ini adalah sebuah kesalahan.

"Iya barusan UEA kirim surat dan menyampaikan permintaan maaf kepada PSSI," ucap Yunus Nusi.

Baca Juga: Prediksi Euro 2020 Inggris Vs Kroasia - Seperti Biasa, The Three Lions Terbebani

Langkah timnas Indonesia di babak penyisihan Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 sudah selesai.

Tim asuhan Shin Tae-yong itu terdampar di posisi buncit dengan mengemas satu poin dari delapan pertandingan.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.