Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gianluigi Donnarumma Sudah Menantikan Kedatangan Lionel Messi

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 10 Agustus 2021 | 08:15 WIB
Trio Eminem, calon trisula baru Paris Saint-Germain yang terdiri dari Lionel Messi, Neymar dan Kylian Mbappe
TWITTER.COM/SPORTSCUPA
Trio Eminem, calon trisula baru Paris Saint-Germain yang terdiri dari Lionel Messi, Neymar dan Kylian Mbappe

BOLASPORT.COM - Kiper baru Paris Saint-Germain, Gianluigi Donnarumma, tidak sabar menunggu kedatangan rekan setimnya yang paling anyar, Lionel Messi

Lionel Messi sudah bukan jadi pemain Barcelona sejak Jumat (6/8/2021) dini hari WIB. 

Kepastian itu diperoleh menyusul pengumuman yang dirilis oleh manajemen klub. Jumlah tagihan yang membengkak mengakibatkan Barcelona tidak bisa memberikan kontrak baru untuk Messi.

Adapun El Barca juga sudah melakukan pemotongan gaji kepada beberapa pemain yang berpenghasilan tinggi.

Berita tersebut pun mengakhiri era kebersamaan Messi dan Blaugrana selama 17 tahun. 

Paris Saint-Germain hampir bisa dipastikan menjadi klub baru pemain asal Argentina tersebut. 

PSG diketahui hanya menunggu waktu untuk meresmikan kedatangan La Pulga ke Stadion Parc des Princes. 

Kendati demikian, Lionel Messi bukan satu-satunya pemain baru di PSG pada musim panas 2021. 

Baca Juga: Presiden Barcelona Dituduh Tak Serius Pertahankan Lionel Messi

Mereka sebelumnya sudah merekrut Gianluigi Donnarumma dari AC Milan. 

Kiper tim nasional Italia tersebut merapat ke PSG setelah menolak perpanjangan kontrak di klub lamanya. 

Donnarumma pun siap menantikan kedatangan Messi. 

Baca Juga: Dua Pemain Barcelona Disarankan Ikuti Jejak Lionel Messi Angkat Kaki

“Kita semua akan segera tahu apakah kedatangan Messi resmi. Menurut saya dia pasti bergabung dengan PSG,” kata Donnarumma, dikutip BolaSport.com dari Football Italia. 

“Saya senang sekali menunggu Leo datang. Dia pemain terbaok di dunia. Jelas saya antusias dan bahagia.” 

“Bermain dengan Messi akan menjadi satu kehormatan.” ujarnya. 

Baca Juga: Bukan karena PPKM, Barcelona Bisa Rugi Rp 2 Triliun Gara-gara Messi

Donnaruma juga mengatakan ia sudah merasa betah mejadi pemain PSG dan tinggal di kota Paris. 

“Saya betah tinggal di Paris. Saya sekarang sudah mulai mengenal skuad PSG,” ucap Donnarumma. 

PSG terdiri dari pemain-pemain hebat dan mereka menyambut saya dengan tangan terbuka. Segalanya berjalan lancar,” tutur dia melanjutkan. 


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : football italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X