Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Liga 1 2021 - Akhirnya! Persija Raih Kemenangan Perdana Usai Kalahkan Persela Lamongan

By Wila Wildayanti - Jumat, 24 September 2021 | 22:50 WIB
Beberapa pemain Persija Jakarta; Marco Motta, Rohit Chand, Marko Simic, menyambut rekannya, Alfriyanto Nico, yang berhasil mencetak gol Selebrasi pemain Persija Jakarta, Alfriyanto Nico, seusai mencetak gol dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 24 September 20
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Beberapa pemain Persija Jakarta; Marco Motta, Rohit Chand, Marko Simic, menyambut rekannya, Alfriyanto Nico, yang berhasil mencetak gol Selebrasi pemain Persija Jakarta, Alfriyanto Nico, seusai mencetak gol dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 24 September 20

BOLASPORT.COM - Persija Jakarta berhasil meraih kemenangan perdana usai membungkam Persela Lamongan dengan skor 2-1 di pekan keempat Liga 1 2021.

Duel Persija Jakarta vs Persela Lamongan pada laga pekan keempat Liga 1 2021 berlangsung di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Jawa Barat, Jumat (24/9/2021).

Persija meraih kemenangan melalui gol penalti yang dicetak oleh Marko Simic pada menit ke-20 dan gol apik dari Alfriyanto Nico pada menit ke-45.

Sedangkan gol Persela berhasil dicetak oleh Ivan Carlos melalui sundulan pada menit ke-62.

Dengan dua gol ini, Persija akhirnya meraih kemenangan perdana, setelah pada tiga laga sebelumnya mereka selalu ditahan imbang lawan.

Jalannya Pertandingan

Persija Jakarta memulai permainan dengan menyerang lebih dulu ke pertahanan Persela Lamongan.

Hingga memasuki menit ke-5, Persija masih menguasai pertandingan dengan terus menerus melancarkan serangan.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022 - Gol Kaget Baiq Amiatun Bikin Timnas Wanita Indonesia Unggul atas Singapura

Bahkan Marco Motta memberi ancaman dengan melepas tembakan langsung kearah kotak penalti.

Pemain yang dituju adalah Marko Simic yang tepat berada dikotak penalti.

Namun, Simic tak mampu menerima bola karena umpan terlalu tinggi.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Tendangan Macan Pemain Bhayangkara FC Buat Persebaya Kembali Kalah 0-1

Rezaldi Hehanussa kembali mengancam pertahanan Persela pada menit ke-7 setelah melakukan tendangan langsung dari sisi kiri lapangan.

Namun, sundulan Marko Simic mampu dihalau dengan apik oleh Dwi Kuswanto.

Baca Juga: Dibanding Raphael Varane, Bek Baru nan Mahal Arsenal Belum Ada Apa-apanya

Tim berjulukan Laskar Joko Tingkir tersebut hingga memasuki menit ke-13 masih tidak bisa keluar dari tekanan Persija.

Osvaldo Haay dan kawan-kawan bemain dengan lebih garang dengan tak henti-hentinya mengobrak-abrik pertahanan Persela.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X