Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kembali Perkuat Timnas Indonesia, Begini Tekad Pemain Persib Victor Igbonefo

By Wila Wildayanti - Jumat, 1 Oktober 2021 | 10:00 WIB
Pemain Naturalisasi asal Nigeria, Victor Igbonefo saat menjalani TC timnas Indonesia jelang play-off Kualifikasi Piala Asia 2023, di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (30/9/2021)
Media PSSI
Pemain Naturalisasi asal Nigeria, Victor Igbonefo saat menjalani TC timnas Indonesia jelang play-off Kualifikasi Piala Asia 2023, di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (30/9/2021)

BOLASPORT.COM - Pemain Persib Bandung, Victor Igbonefo memiliki tekad besar untuk bisa membawa kemenangan buat timnas Indonesiaa saat melawan Taiwan nanti.

Victor Igbonefo menjadi salah satu dari 30 pemain yang dipanggil untuk memperkuat timnas Indonesia pada babak play-off Kualifikasi Piala Asia 2023.

Timnas Indonesia dijadwalkan akan menghadapi Chinese Taipei atau Taiwan dalam dua leg pada 7 dan 11 Oktober 2021 di Chang Arena, Buriram.

Baca Juga: Pembuktian 3 Gol HNY Tak Cukup untuk Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Nilai Sang Striker Belum Capai Performa Terbaik

Untuk itu saat ini timnas Indonesia masih disibukkan dengan pemusatan latihan (TC) di Stadion Madya Senayan, Jakarta Pusat, sebelum akhirhnya berangkat ke Thailand pada Minggu, 3 Oktober 2021.

Dalam TC kali ini, pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong memanggil berbagai macam pemain.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Bikin Sir Alex Ferguson Kangen Latih Man United

Apabila selama ini, Shin Tae-yong selalu mengutamakan pemain muda, dalam TC kali ini ia memasukan pemain senior dan pemain muda.

Pemain senior yang dipanggil juga sedikit berbeda, apabila selama ini jika pemain naturalisasi yang dipanggil selalu Ilija Spasoojevic atau Stefano Lilipaly.

Baca Juga: Saddil Ramdani Dilarang Sabah FC Gabung Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Tunjuk Bek Persebaya dan Kesampingkan HNY

Kali ini pemain naturalisasi asal Nigeria yakni Victor Igbonefo yang telah lama absen dari timnas Indonesia akhirnya kembali memperkuat skuad Garuda.

Bagi Victor Igbonefo, pemanggilan bergabung dengan timnas Indoneesia ini bahkan menjadi pertama kalinya sejak era kepelatihan Shin Tae-yong.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.