Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tira Persikabo Targetkan Raih Kemenangan dari Borneo FC

By Wila Wildayanti - Sabtu, 16 Oktober 2021 | 16:45 WIB
Bek Tira Persikabo, Veniamin Shumeiko (kanan), sedang menguasai bola dalam laga pekan keenam Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Tira Persikabo, Veniamin Shumeiko (kanan), sedang menguasai bola dalam laga pekan keenam Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.

BOLASPORT.COM - Pelatih Tira Persikabo, Igor Kriushenko tak ambil pusing dengan adanya pelatih baru Borneo FC, Risto Vidakovic.

Juru taktik Tira Persikabo itu menilai bahwa adanya pelatih baru di Borneo FC tak akan mempengaruhi skuad berjulukan Laskar Padjadjaran tersebut.

Menurutnya Tira Persikabo tetap akan tampil maksimal untuk menghadapi Borneo FC dalam laga lanjutan Liga 1 2021/2022.

Baca Juga: Air Mata Paulo Henrique, Persiraja Vs Persita Masih Sama Kuat di Babak Pertama

Tira Persikabo siap mengalahkan Borneo FC dalam laga yang berlangsung di Stadion Sultan Agung Bantul, Jawa Tengah, Minggu (17/10/2021).

Igor Kriushenko mengatakan bahwa persiapan tim telah dijalani secara maksimal dan siap untuk menghadapi Borneo FC.

Baca Juga: Bukan Man United, Legenda Setan Merah Justru Jagokan Man City Juara Liga Inggris 2021-2022

Bahkan untuk menghadapi Borneo FC ini, Igor mengaku bahwa persiapan tim kali ini hanya terfokus pada timnya sendiri.

Ia enggan ambil pusing dengan adanya pelatih anyar yang menukangi tim lawan tersebut.

Baca Juga: Buta Kekuatan Borneo FC, Pelatih Tira Persikabo Pilih Fokus Pada Tim

Menurutnya untuk bisa meraih hasil maksimal pada laga besok, maka ia dan anak asuhnya lebih memilih tetap melakukan persiapan dengan baik.

Agar pada laga menghadapi Borneo FC nanti, Persikabo bisa mengamankan tiga poin penuh.

Baca Juga: Bos KTM Sindir Yamaha Tak Bisa Apa-apa Tanpa Quartararo pada MotoGP 2021

“Saya lebih mementingkan persiapan tim kami dan saya tidak memikirkan motivasi tim lain ataupun problem yang ada di tim lain,” ujar Igor Kriushenko dalam jumpa pers virtual yang turut dihadiri BolaSport.com.

“Yang lebih saya pikirkan adalah bagaimana mempersiapkan ke game selanjutnya. Jadi saya lebih konsentrasi ke tim,” ucapnya.

Baca Juga: Jadwal Dua Laga Uji Coba Timnas U-23 Indonesia Sebelum Lawan Australia

Hal serupa pun diungkapkan oleh pemain asing Tira Persikabo Veniamin Shumeyko yang mengatakan bahwa ia dan rekan-rekannya memilih untuk fokus pada tim.

Veniamin bahkan mengaku siap menghadapi meriah kemenangan saat melawan Borneo FC nanti.

Apalagi ia menilai persiapan tim telah dijalani cukup bagus dan maksimal, maka para pemain pun siap tempur menghadapi tim berjulukan Pesut Etam tersebut.

Baca Juga: Thomas Cup 2020 - Head to Head Indonesia Vs Denmark, Waspadai 2 Kekalahan Terakhir

“Persiapan bersama tim sudah cukup bagus dan secara fisik kami siap untuk menghadapi seri kedua ini,” kata Veniamin Shumeyko.

Terkait ada atau tidaknya pemain yang diwaspadai oleh Tira Persikabo, Veniamin mengaku semua pemain perlu diwaspadai.

Sebab, baginya pertandingan sepak bola bukan hanya mengandalkan satu pemain bintang saja.

Baca Juga: Resmi - AHHA PS Pati FC Tunjuk Joko Susilo sebagai Pelatih Baru

Tetapi pertandingan selalu terjadi karena semua tim yang bagus dan solid, oleh karena itu ia memilih mewaspadai semua pemain.

“Kalau saya tidak terlalu fokus terhadap satu pemain atau pemain dengan nama besar ini atau itu,” ujar Veniamin.

Baca Juga: Sempat Dipertanyakan Shin Tae-yong, Angelo Alessio Ungkap Kondisi Osvaldo Haay

“Kami akan fokus ke sebuah tim. Karena kami akan menghadapi sebuah tim dan pastinya mereka bermain secara tim,” tuturnya.

“Jadi jangan terlalu fokus sama seseorang saja. Tetapi bagaimana kami bisa menjaga permainan dari tim lawan.”

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.