Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jangan Berani Makan Saus Tomat di Klubnya Steven Gerrard

By Ade Jayadireja - Jumat, 19 November 2021 | 07:00 WIB
Eks pelatih Rangers FC, Steven Gerrard.
TWITTER.COM/RANGERSFC
Eks pelatih Rangers FC, Steven Gerrard.

BOLASPORT.COM - Saus tomat menjadi makanan haram di Aston Villa asuhan Gerrard.

Aston Villa memasuki era baru bersama Steven Gerrard.

Legenda Liverpool itu direkrut The Villas sebagai pelatih untuk menggantikan Dean Smith yang dipecat pada 7 November 2021.

Salah satu hal menarik dari bergabungnya Gerrard ke Villa adalah soal peraturan.

Gerrard melarang konsumsi saus tomat di tempat latihan.

Peraturan tersebut sebenarnya sudah diterapkan Villa sejak lama.

Jadi, Gerrard hanya meneruskan kebijakan yang telah ada.

Baca Juga: Indonesia Masters 2021 - Greysia/Apriyani Ingin Tampil Maksimal sebagai Tuan Rumah

Larangan memakan saus tomat oleh Gerrard dan Villa bukanlah tanpa alasan.

Saus tomat diketahui memiliki kandungan natrium tinggi yang berisiko meningkatkan risiko gangguan kesehatan seperti sakit ginjal hingga jantung.

"Kami harus menganalisa skuad. Kami akan bangkit, lebih kuat, dan menjadi tim berbasis penguasaan bola," ucap Gerrard seperti dikutip BolaSport.com dari Dailymail.

"Itu (saus tomat) sudah dilarang sebelumnya. Saya pernah melihatnya."

"Para pemain harus memiliki mentalitas yang benar. Berusahalah semaksimal mungkin. Mereka perlu berupaya menjadi pemain elite," kata eks kapten timnas Inggris itu.

Pertandingan debut Gerrard bareng Villa akan tersaji saat menjamu Brighton and Hove Albion pada Sabtu (20/11/2021).

Baca Juga: Benjamin Mendy Dipenjara, Dua Mendy Lain Ikut Kena Getahnya


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.