Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Seusai Persija vs Persib, Andritany Ardhiyasa Sebut Bola Sepakan Marc Klok Lewati Garis Gawang

By Alif Mardiansyah - Rabu, 24 November 2021 | 19:45 WIB
Penjaga gawang Persija Jakarta, Andritany Ardhiyasa, sedang menangkap bola dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penjaga gawang Persija Jakarta, Andritany Ardhiyasa, sedang menangkap bola dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.

"Namun jika pembaca bertanya mengapa bola yang sudah masuk, terus dibuang keluar. Saya bisa menjelaskan dari sudut pandang saya dalam posisi sebagai seorang penjaga gawang. Sebagai penjaga gawang, sudah pasti saya tidak akan berdiam diri saat melihat bola meluncur menuju gawangnya. Pasti dengan sekuat tenaga, walaupun semisal terlambat sepersekian detik saja, saya akan melakukan reaksi."

Baca Juga: Setelah Persib Keok, Marc Klok Tulis Komentar di Instagram Persija

"Seusai pertandingan, saya beberapa kali menyimak tayangan video momen tersebut, hanya untuk memastikan apakah bola tersebut gol atau tidak."

"Dari apa yang saya sudah lihat berulang kali dari satu sudut tayangan ini, bola terlihat sudah melewati garis gawang."

"Tapi apakah seluruh bagian bola sudah melewati garis gawang? Saya tidak tahu pasti karena tidak ada tayangan dari sisi samping gawang. Tayangan dari sisi ini tentunya akan lebih memudahkan kita menilai bahwa bola tersebut sudah masuk atau belum."

Baca Juga: Terungkap, Satu Alasan Persik Kediri Datangkan Arthur Irawan

"Kejadian tersebut begitu cepat. Memang dari kejadian ini jelas ada pihak yang dirugikan. Namun semua ini adalah esensi dari sepak bola itu sendiri yang pada akhirnya melahirkan berbagai perdebatan dan drama khas sepak bola."

Lebih lanjut, Andritany Ardhiyasa menganggap kalau tendangan Marc Klok adalah gol hal itu menjadi layaknya dejavu.

Perasaan dejavu itu muncul karena Andritany sempat mengalami kejadian yang hampir serupa pada pekan ke-33 Liga 1 2017 antara Persija Jakarta versus Persib Bandung, 3 November 2017.

Baca Juga: Evangelos Skraparas, Striker Eropa yang Diburu 2 Klub Liga Indonesia

Dalam pertandingan tersebut, Ezechiel N'Douassel saat masih berkostum Persib nampak berhasil membobol gawang Persija lewat sundulan kepala.

Sebab, bola tandukan kepala Ezechiel sudah sempat menggetarkan jala gawang Persija bagian atas.

Namin, bola tersebut keluar lagi.

Baca Juga: Javier Rocha Apes, Persik Kediri Kalah Lagi Kini dari Madura United

Wasit yang  memimpin laga Persija versus Persib pada pekan ke-33 Liga 1 2017 kala itu Robert Evans tidak mengesahkan sundulan Ezechiel N'Dousssel sebagai sebuah gol.

Kejadian itu pun seakan dejavu bagi Andritany Ardhiyasa atas apa yang dialami Marc Klok pada pekan ke-12 Liga 1 2017.

"Jika ada gambar dari sisi samping gawang dan bola tersebut gol, berarti kejadian ini seperti dejavu bagi saya. Kejadian serupa di stadion yang sama empat tahun lalu, bahkan di gawang yang sama dan dengan lawan yang sama," tambah Andritany.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Andritany26.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.