Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Status di Juventus Masih Absurd, Paulo Dybala Terancam Pergi Sebagai Pemain Gratis

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 29 Desember 2021 | 03:00 WIB
Paulo Dybala turut menyumbang satu gol dalam kemenangan 2-0 atas Genoa pada pekan ke-16 Liga Italia 202-2022.
TWITTER.COM/JUVENTUSFC
Paulo Dybala turut menyumbang satu gol dalam kemenangan 2-0 atas Genoa pada pekan ke-16 Liga Italia 202-2022.

BOLASPORT.COM - Penyerang asal Argentina, Paulo Dybala, terancam pergi sebagai pemain gratis lantaran statusnya di Juventus yang masih absurd.

Kontrak Paulo Dybala bersama Juventus diketahui bakal kelar pada akhir musim 2021-2022.

Juventus sendiri sudah mati-matian untuk memperpanjang masa bakti Paulo Dybala dalam beberapa bulan terakhir.

Menurut laporan yang beredar, Juventus dan Paulo Dybala sudah saling sepakat soal kontrak baru secara verbal.

Baca Juga: Pilih Bertahan di Man United, Jesse Lingard Sama Saja Bunuh Karier

Baik Juventus dan Paulo Dybala setuju dengan kontrak senilai 10 juta euro (sekitar Rp160 miliar) hingga Juni 2026.

Penyerang asal Argentina tersebut bakal mendapatkan bayaran sebesar 8 juta euro (sekitar Rp128 miliar) plus bonus 2 juta euro.

Agen Dybala, Jorgen Antunu, diketahui telah wara-wiri ke Turin.

Namun, perjalanan Jorge Antunu justru tidak membuahkan hasil nyata dengan kesepakatan yang segera ditandatangani oleh kliennya.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : La Gazzetta dello Sport, football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X