Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dalih Angelo Alessio Usai Persija Main Imbang Lawan Persela

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 15 Januari 2022 | 23:02 WIB
Suasan laga Persija Jakarta vs Persela Lamonga pada laga pekan ke-20 Liga 1 2021-2022, Sabtu (15/1/2022)
Suasan laga Persija Jakarta vs Persela Lamonga pada laga pekan ke-20 Liga 1 2021-2022, Sabtu (15/1/2022)

BOLASPORT.COM - Pelatih Persija Jakarta, Angelo Alessio angkat bicara setelah timnya gagal memetik kemenangan saat melawan Persela Lamongan.

Persija Jakarta baru saja menghadapi Persela pada laga pekan ke-20 Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (15/1/2022) malam WIB.

Macan Kemayoran hampir kalah karena kebobolan lebih dulu melalui Malik Risaldi pada menit ke-59.

Beruntung bagi Persija, Marco Simic berhasil menyelamatkan wajah timnya dari kekalahan berkat gol di penghujung laga.

Baca Juga: Liga 1 2021/2022 Seri Kelima Kembali Ke Yogyakarta dan Jawa Tengah Lagi?

Ini menjadi ketiga kalinya Persija gagal meraih kemenangan dalam empat laga terakhir.

Pada pekan lalu, Marko Simic dkk bahkan kehilangan poin usai dibekuk Persipura yang notabene tim papan bawa dengan skor 2-1.

Pelatih Persija, Angelo Alessio menerankan bahwa anak asuhnya sudah bermain bagus di babak pertama.

Para pemain dapat menciptakan banyak peluang, namun belum bisa dikonversikan menjadi gol.

Di babak kedua, ia melihat timnya mengalami penurunan perfoma yang berujung gol Persela.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X