Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Satu Nama yang Terlupakan dari Pantauan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

By Sasongko - Sabtu, 28 Mei 2022 | 11:45 WIB
Bek sayap kiri Bali United, Ricky Fajrin, nampak akan melakukan tendangan sepak pojok dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 24 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kiri Bali United, Ricky Fajrin, nampak akan melakukan tendangan sepak pojok dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 24 September 2021.

Kedua, dirinya punya atribut pemain yang punya kecerdasan dalam pengambilan keputusan.

Ia paham betul kapan harus bertahan dan kapan harus membantu tim untuk menyerang.

Keputusannya di lapangan sangat cepat dan akurat.

Baca Juga: Stefano Lilipaly: Lupakan SEA Games, Waktunya Tatap Kualifikasi Piala Asia 2023

Namun umpan silang yang ia lepas sebagai bek kiri terhitung sedikit dan selalu memilih waktu yang tepat ketika overlap.

Dirinya memilih overlap saat Stefano Lilipaly masuk ke dalam kotak penalti.

Dalam sistem 4-3-3 asuhan Teco di Bali United, dirinya memang lebih banyak berdiri sejajar dengan dua bek tengah.

Meski begitu, catatannya cukup istimewa dengan torehan tujuh assist musim ini.

Kehadiran Ricky juga membuat pertahanan Bali United terlihat kokoh.

Musim lalu, Bali United hanya kebobolan 26 gol, hanya kalah dari Persib Bandung dan Arema FC.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : tribunnews

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X