Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gaji Jordi Amat Lebih Murah dari Pemain Termahal Timnas Indonesia, Klub Liga 1 Bisa Tebus

By Bagas Reza Murti - Senin, 27 Juni 2022 | 05:30 WIB
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kanan), sedang menendang bola dalam latihannya di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 31 Mei 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kanan), sedang menendang bola dalam latihannya di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 31 Mei 2022.

Maka gaji Jordi Amat sebesar Rp 6,7 miliar per musim lebih kecil ketimbang Marc Klok.

Jordi Amat Buka Suara

Pada Sabtu (25/6/2022) lalu, Jordi Amat buka suara terkait desakan warganet yang memintanya tetap berkarier di Eropa.

Baca Juga: Pengganti Marko Simic, Michael Krmencik Bocorkan Alasan Mau Merapat ke Persija

Tangkapan layar dari unggahan Jordi Amat terkair desakan untuk tetap berada di Liga Eropa.
INSTAGRAM/@JORDIAMAT5
Tangkapan layar dari unggahan Jordi Amat terkair desakan untuk tetap berada di Liga Eropa.

Warganet, terutama dari Indonesia sebelumnya mendesak Jordi karena dirumorkan akan merapat ke Liga Malaysia yakni ke klub Johor Darul Takzim.

Jordi menyatakan baik Liga Asia dan Liga Eropa sama-sama memiliki kualitas.

"Banyak orang mengirimi saya pesan #stayineurope," tulis Jordi Amat pada melalui laman instagram story.

"Saya telah bermain di Eropa sepanjang karir saya."

"Ada beberapa liga terbaik di dunia (ada di Eropa)."

"Tetapi juga dan khususnya orang asia Anda harus bangga dengan apa yang anda lakukan di Asia."

"Ada tim yang hebat, liga yang hebat, dan sepak bola berkembang sangat cepat di Asia," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com, Capology, Salarysport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X