Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Witan, Egy, dan Elkan Baggott Sudah Gabung, Skuad Timnas Indonesia Lengkap

By Abdul Rohman - Selasa, 20 September 2022 | 19:20 WIB
Sesi latihan perdana timnas Indonesia, Senin (19/9/2022).
PSSI
Sesi latihan perdana timnas Indonesia, Senin (19/9/2022).

BOLASPORT.COM - Skuad timnas Indonesia yang tengah menjalani latihan di Bandung, Jawa Barat, dipastikan sudah lengkap, pada Selasa (20/9/2022).

Hal tersebut diungkapkan oleh asisten pelatih timnas Indonesia, Nova Arianto.

Sebelumnya, pada latihan perdana timnas Indonesia yang digelar, Senin (19/9/2022), beberapa nama terlambat gabung.

Baca Juga: Barcelona Ketok Palu soal Nasib De Jong, Jadi Suksesor Busquets

Mereka adalah Egy Maulana Vikri (FC Vion Zlate Moravce), Witan Sulaeman (AS Trencin), dan Elkan Baggott (Gillingham FC).

"Semuanya sudah hadir" ucap Nova Arianto kepada BolaSport.com, Selasa (19/9/2022).

Persiapan yang dijalani timnas Indonesia ini dalam rangka menghadapi agenda FIFA Matchday.

Baca Juga: Beda dengan Shin Tae-yong, Park Hang-seo Kesulitan Mencari Pemain Naturalisasi

Tim besutan Shin Tae-yong ini akan melawan Curacao dalam dua kali pertandingan.

Pada 24 dan 27 September mendatang.

Laga pertama digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Jawa Barat.

Baca Juga: Bukan No 1 Lagi, Marcus/Kevin Masih Jauh Lebih Baik dari Pesaingnya soal Gelar Juara

Kemudian, pertemuan kedua berlangsung di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Sementara itu, secara peringkat FIFA, Curacao di atas timnas Indonesia.

Berdasarkan update FIFA per 25 Agustus 2022, Curacao kini menempati urutan ke-84.

Sedangkan timnas Indonesia menghuni posisi ke-155.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.