Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

5 Masalah yang Harus Diatasi Simone Inzaghi jika Tak Ingin Didepak dari Kursi Pelatih Inter Milan

By Khasan Rochmad - Selasa, 4 Oktober 2022 | 05:30 WIB
Reaksi pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi, dalam duel Liga Italia melawan Spezia di San Siro, Milano (1/12/2021).
MIGUEL MEDINA/AFP
Reaksi pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi, dalam duel Liga Italia melawan Spezia di San Siro, Milano (1/12/2021).

Baca Juga: Benfica Vs PSG - Kesempatan Emas Lionel Messi Salip Lagi Rekor Cristiano Ronaldo

Andre Onana yang didatangkan dengan prospek apik hanya menjadi pilihan kedua bagi Inzaghi.

Eks pemain Ajax Amsterdam ini hanya bermain di ajang Liga Champions dan menunjukkan permainan yang apik.

Banyak yang mendesak Inzaghi untuk lebih sering menurunkan Onana sebagai starter ketimbang Handanovic yang sudah tua.

4. Ketergantungan pada Romelu Lukaku

Lukaku telah melewatkan 8 laga bersama Inter dikarenakan menderita cedera otot pada awal musim lalu.

Lautaro Martinez dan Edin Dzeko yang berada di lini depan hanya mampu mencetak satu gol sejauh ini.

Inzaghi harus membuat kerja sama tim lebih baik dengan tidak ketergantungan terhadap Lukaku dalam mencetak gol.

Baca Juga: Butuh Lebih dari 2 Tahun Buat Barcelona Kembali Kuasai Puncak Klasemen Liga Spanyol

5. Cedera

Sejumlah pemain diragukan tampil dalam laga melawan Barcelona seperti Marcelo Brozovic, Lautaro Martinez, Hakan Calhanoglu, hingga Henrikh Mkhitaryan.

Hal ini harus diatasi oleh Inzaghi dalam laga melawan Barcelona yang disebut sebagai duel pertaruhan posisi pelatih.

Dengan segudang permasalahan tersebut, Inzaghi perlu keajaiban untuk bisa menang melawan Barcelona yang sedang dalam performa konsisten.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.