Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Saat Direksi Juventus Ramai-Ramai Mundur, Massimiliano Allegri Cuma Ingin Fokus Kerjaan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 30 November 2022 | 15:30 WIB
Juventus tengah geger dengan kabar mundurnya presiden klub, Andrea Agnelli, dan wakilnya, Pavel Nedved dari jajaran direksi.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Juventus tengah geger dengan kabar mundurnya presiden klub, Andrea Agnelli, dan wakilnya, Pavel Nedved dari jajaran direksi.

Sampai saat ini FIGC selaku PSSI-nya Italia masih melakukan investigasi dengan membuka penyelidikan untuk kasus besar di tubuh Juventus.

Hal ini tentu saja menimbulkan chaos bagi I Bianconeri mengingat kompetisi Liga Italia 2022-2023 masih berjalan.

Liga Italia juga bakal memasuki pertengahan musim dan tentunya hal-hal perbaikan skuad terutama transfer pemain pada musim dingin 2023 layak dilakukan.

Namun, seiring kekosongan kepemimpinan dan rapat pemegang saham yang baru dilakukan pada 18 Januari 2023, membuat langkah klub terganjal.

Situasi yang tak menentu di Juventus itu juga mulai dikaitkan dengan keberadaan Massimiliano Allegri.

Massimiliano Allegri memang masih terikat dengan Juventus hingga Juni 2025.

Baca Juga: Skenario Kelolosan Grup D Piala Dunia 2022 - Prancis Bisa Jadi Juru Selamat Denmark, Australia Wajib Menang

Akan tetapi, nasibnya seakan menggantung seiring resign besar-besaran di tubuh Juventus.

Di tengah ketidakpastian itulah, John Elkann, selaku CEO Exor yang menjadi induk dari Juventus, memastikan posisi dari Allegri.

John Elkann tetap memercayakan posisi pelatih I Bianconeri ditukangi oleh Allegri.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X