Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bek Senior Vietnam: Juara Piala AFF 2022 adalah Cara Terbaik Berterimakasih kepada Park Hang-seo

By Ibnu Shiddiq NF - Senin, 16 Januari 2023 | 12:00 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo, saat menghadiri sesi jumpa pers di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Desember 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo, saat menghadiri sesi jumpa pers di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Desember 2023.

BOLASPORT.COM - Partai penentuan juara Piala AFF 2022 mempertemukan Vietnam dan Thailand akan berlangsung hari ini, Senin (16//1/2023).

Duel Thailand vs Vietnam dalam leg kedua final Piala AFF 2022 digelar di Stadion Thammasat, pukul 19.30 WIB.

Vietnam kurang diunggulkan karena laga penentuan juara dilaksanakan di markas Thailand.

Selain itu, tim Gajah perang berada di atas angin berkat keunggulan dua gol tandang pada leg pertama.

Baca Juga: Kata Anak Didik Shin Tae-yong setelah Resmi Gabung Persita Tangerang

Meski begitu, hal itu tidak menyurutkan semangat para pemain Vietnam untuk menyabet trofi Piala AFF ketiga.

Bek timnas Vietnam, Ngoc Hai Que memgatakan bahwa ia dan rekan-rekannya siap tampil habis-habisan melawan Thailand.

Skuad The Golden Stars Warriors memiliki motivasi tinggi untuk memberikan kado perpisahan terbaik kepada Park Hang-seo.

Seperti dikethaui, Park Hang-seo memutuskan tidak memperpanjang kontraknya setelah Piala AFF 2022.

Laga kontra Thailand akan menjadi panggung terakhir juru taktik asal Korea Setalan itu bersama timnas Vietnam


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : vnexpress.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X