Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Asisten Shin Tae-yong Unggah Pesan Tersembunyi, Kode Mundur dari Timnas Indonesia?

By Matius Nico Henrikus - Sabtu, 18 Maret 2023 | 14:50 WIB
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), dan asistennya bernama Yoo Jae-hoon (kanan) sedang memberikan intruksi kepada pemainnya di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 4 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), dan asistennya bernama Yoo Jae-hoon (kanan) sedang memberikan intruksi kepada pemainnya di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 4 Juli 2022.

Namun hingga sekarang, PSSI belum menunjukan gerak-gerik ingin untuk memperpanjang kontrak tersebut.

Tulisan Yoo Jae-hoon pada unggahan foto Jumat (17/3) pun memunculkan banyak spekulasi soal masa depannya.

"Semuanya akan menjadi kenangan yang indah," tulis Yoo Jae-hoon di Instagram.

"Tidak memikirkan apa pun kecuali pikiran positif."

"Hanya sedikit lebih sabar dan mencoba."

"Sebanyak waktu yang diberikan kepada saya," eks pemain yang pensiun di tahun 2019 itu.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Coach Yoo jaehoon 유재훈 (@pace_yoojaehoon)

Jika tak ada halangan, Yoo Jae-hoon dalam waktu dekat akan menemani timnas Indonesia menjalani FIFA Matchday menghadapi Burundi.

Baca Juga: Negara ASEAN di FIFA Matchday Maret 2023 - Timnas Indonesia Tantang Burundi, Thailand Diuji 2 Tim Elit Timur Tengah, Vietnam Absen

Menurut jadwal laga itu akan digelar pada 25 dan 28 Maret 2023 mendatang.

Setelah itu, ia akan kembali disibukkan bersama timnas U-20 Indonesia yang akan mentas di Piala Dunia U-20 2023.

Ajang itu menurut jadwal akan digelar 30 Mei hingga 11 Juni 2023.

Selama hampir empat tahun Yoo Jae-hoon belum mampu mempersembahkan gelar di level usia manapun.

Namun ia juga berjasa usai mampu menghantarkan timnas Indonesia lolos ke Piala Asia 2024 usai sempat absen selama 15 tahun.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Instagram, BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.