Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Link Live Streaming Man City Vs Inter Milan - Ulangan Final Liga Champions 2 Tahun Lalu

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 18 September 2024 | 23:00 WIB
Laga Manchester City vs Inter Milan merupakan partai final Liga Champions dua tahun lalu.
AFP
Laga Manchester City vs Inter Milan merupakan partai final Liga Champions dua tahun lalu.

BOLASPORT.COM - Laga Man City vs Inter Milan seakan menjadi partai ulangan final Liga Champions dua tahun lalu.

Matchday 1 Liga Champions 2024-2025 kembali digelar pada hari ini, Rabu (18/9/2024) waktu setempat.

Salah satu pertandingan yang paling ditunggu-tunggu adalah duel antara Manchester City dengan Inter Milan.

Pasalnya, kedua tim berstatus sebagai juara bertahan di liga masing-masing.

The Citizens menjuarai Liga Inggris musim lalu sementara Inter Milan merupakan kampiun Liga Italia.

Selain itu, yang membuat laga ini semakin menarik adalah karena kedua tim pernah bentrok di final Liga Champions dua tahun lalu atau musim 2022-2023.

Kala itu, Man City keluar sebagai juara setelah menumpas I Nerazzurri dengan skor tipis 1-0 di Stadion Ataturk, Istanbul, Turki.

Baca Juga: Jadi Cameo 1 Menit, Chiesa Langsung Dapat Wanti-Wanti dari Arne Slot

Gol semata wayang pasukan Pep Guardiola diciptakan oleh Rodri.

Kekalahan di final tersebut diyakini menjadi motivasi tambahan bagi Inter Milan untuk balas dendam kepada Man City di pertandingan nanti.



Komentar (1)
kakek lagi bagi-bagi maxwin ayo segera daftarkan user id kamu di sukmabola member baru pasti gacor setiap hari nya!!! ketik di googlesukmabola #sukmabola#daftarsukmabola

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X