Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Hal yang Buat Man United Mikir-Mikir kalau Pecat Erik ten Hag

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 13 Oktober 2024 | 05:40 WIB
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, tengah menjadi perbincangan hangat untuk didepak dari posisinya sebagai juru taktik kepala.
PAUL ELLIS/AFP
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, tengah menjadi perbincangan hangat untuk didepak dari posisinya sebagai juru taktik kepala.

BOLASPORT.COM - Terdapat 2 hal yang membuat Manchester United berpikir ulang jika mau memecat Erik ten Hag.

Pergolakan di tubuh Manchester United terus terjadi dengan masa depan Erik ten Hag yang menjadi sorotan utama.

Nama Erik ten Hag memang sudah ramai diperbincangkan banyak pihak belakangan ini untuk didepak dari posisinya sebagai pelatih.

Bagaimana tidak, tim sekelas Man United begitu tampil bapuk di musim 2024-2025.

Hingga pekan ke-7 Liga Inggris, Man United menempati urutan ke-14 dengan raihan 8 poin.

Torehan tersebut menjadi yang terburuk bagi Setan Merah selama berkompetisi di kasta tertinggi Liga Inggris.

Hal itu diperparah dengan kegagalan tim yang tidak mampu meraih kemenangan dalam 5 laga beruntun di semua ajang kompetitif.

Baca Juga: Kevin Diks Segera Bela Timnas Indonesia, Media Belanda Ramai-Ramai Sorot Keputusan Calon Benteng Baru Garuda

Beberapa media di Inggris mewartakan jika Ten Hag bakal dipecat setelah adanya pertemuan para petinggi Man United saat jeda internasional.

Rapat di London yang digelar para petinggi klub termasuk di antaranya Sir Jim Ratcliffe beserta jajarannya selama 6 jam untuk memutuskan nasib Ten Hag.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Manchestereveningnews.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Red Sparks Tantang Juara Bertahan, Megawati dkk Jangan Panik kalau Kesusahan Menyerang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X