Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aprilia Punya Jorge Martin, Aleix Espargaro Yakin Titel Juara Dunia Tinggal Menunggu Waktu

By Nestri Y - Selasa, 14 Januari 2025 | 12:15 WIB
Pembalap Red Bull KTM, Pedro Acosta, dan pembalap Aprilia Racing, Jorge Martin, melaju bersama dalam Tes MotoGP Barcelona di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, 19 November 2024.
MOTOGP.COM
Pembalap Red Bull KTM, Pedro Acosta, dan pembalap Aprilia Racing, Jorge Martin, melaju bersama dalam Tes MotoGP Barcelona di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, 19 November 2024.

BOLASPORT.COM - Pembalap penguji Honda yang juga mantan pembalap Aprilia, Aleix Espargaro memprediksi kesuksesan Jorge Martin bersama pabrikan asal Noale itu pada MotoGP.

Walau kepindahan Jorge Martin dari Pramac ke Aprilia diselipi kisah pilu pengkhianatan Ducati, kehadiran sang juara dunia MotoGP 2024 justru berpotensi menjadi berkah besar.

Memiliki pembalap sekaliber Martin yang punya kecepatan konsisten dan kemampuan bersaing di level atas akan menjadi modal berharga bagi Aprilia.

Pendapat tersebut diutarakan Aleix Espargaro, mantan pembalap andalan Aprilia sendiri yang akhir tahun lalu resmi pensiun.

Meski kini bekerja untuk rival, El Capitan tentu tak melepas begitu saja keterikatannya dengan pabrikan yang dibelanya selama delapan musim terakhir dalam karier.

Baca Juga: Ada Siasat di Balik Pernyataan Marc Marquez Tatap MotoGP 2025? Upaya Bikin Francesco Bagnaia Jangan Khawatir

Apalagi, dia menjadi bagian penting transformasi Aprilia dari juru kunci hingga meraih pencapaian penting berupa pole position, podium, dan kemenangan pertama di kelas premier.

Pandangan kakak Pol Espargaro itu kini tertuju pada bagaimana Aprilia akan mengarungi MotoGP bersama Martin.

Sosok Martinator sudah digadang-gadang mampu membawa motor Aprilia RS-GP bersaing dengan Ducati Desmosedici GP yang mendominasi.

Espargaro pun cukup percaya diri bahwa akan ada hal-hal baik di musim ini berkat talenta besar yang dimiliki sang juara dunia dua kali.


Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
23
56
2
Arsenal
24
50
3
Nottm Forest
24
47
4
Chelsea
24
43
5
Man City
24
41
6
Newcastle
24
41
7
Bournemouth
24
40
8
Aston Villa
24
37
9
Fulham
24
36
10
Brighton
24
34
Klub
D
P
1
Persib
21
46
2
Dewa United
22
40
3
Persija Jakarta
22
39
4
Persebaya
22
38
5
Persita
22
35
6
Bali United
21
34
7
Persik
22
32
8
Borneo
21
32
9
Arema
21
31
10
PSM
21
31
Klub
D
P
1
Real Madrid
23
50
2
Atlético Madrid
23
49
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
23
40
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Real Sociedad
23
31
8
Girona
23
31
9
Osasuna
23
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
24
55
2
Inter
24
54
3
Atalanta
24
50
4
Lazio
24
45
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
23
38
8
Bologna
23
38
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X