Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Antisipasi Faktor Kelelahan, Skuad Timnas Indonesia Langsung Gelar Latihan Perdana di Australia

By Sasongko Dwi Saputro - Selasa, 14 Januari 2025 | 19:15 WIB
Pelatih baru timnas Indonesia, Patrick Kluivert, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Mulia, Jakarta pada Minggu (12/1/2025).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih baru timnas Indonesia, Patrick Kluivert, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Mulia, Jakarta pada Minggu (12/1/2025).

BOLASPORT.COM - PSSI sudah siapkan banyak skenario untuk mempersiapkan pertandingan Timnas Indonesia berikutnya ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pada laga berikutnya, Skuad Garuda bakal bertandang ke markas Australia.

Laga tersebut bakal digelar pada 20 Maret 2025 di Sydney, Australia.

Tentu, Australia menjadi salah satu lawan berat bagi Skuad Garuda di ajang ini.

Statusnya sebagai raksasa Asia membuat Patrick Kluivert harus mempersipakan timnya sejak jauh-jauh hari.

PSSI dan Patrick Kluivert tak hanya mempersiapkan secara teknis, tetapi juga aspek non-teknis seperti jadwal penerbangan dan jadwal latihan.

Pasalnya, banyak pemain Skuad Garuda saat ini yang sudah berkarier di benua Eropa.

Berdasarkan jadwal terakhir para pemain Timnas Indonesia di luar negeri, ada beberapa pemain yang bermain sampai tanggal 16 Maret 2025.

Baca Juga: Sosok yang Urus Naturalisasi Pemain Diaspora Generasi Awal Buka Suara soal Shin Tae-yong Tak Latih Timnas Indonesia Lagi

Untuk itu, Patrick Kluivert selaku pelatih anyar dan PSSI langsung melakukan komunikasi dengan staf di Timnas Indonesia.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
23
56
2
Arsenal
24
50
3
Nottm Forest
24
47
4
Chelsea
24
43
5
Man City
24
41
6
Newcastle
24
41
7
Bournemouth
24
40
8
Aston Villa
24
37
9
Fulham
24
36
10
Brighton
24
34
Klub
D
P
1
Persib
21
46
2
Dewa United
22
40
3
Persija Jakarta
22
39
4
Persebaya
22
38
5
Persita
22
35
6
Bali United
21
34
7
Persik
22
32
8
Borneo
21
32
9
Arema
21
31
10
PSM
21
31
Klub
D
P
1
Real Madrid
23
50
2
Atlético Madrid
23
49
3
Barcelona
22
45
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
23
40
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Girona
23
31
8
Osasuna
22
30
9
Mallorca
22
30
10
Real Betis
23
29
Klub
D
P
1
Napoli
23
54
2
Inter
23
51
3
Atalanta
24
50
4
Juventus
24
43
5
Fiorentina
23
42
6
Lazio
23
42
7
Milan
23
38
8
Bologna
22
37
9
Roma
23
31
10
Udinese
23
29
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X