Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Al Hilal Cetak Rekor Kemenangan Telak, Rival Klub Cristiano Ronaldo Tembus 1000 Gol dan Kokoh di Puncak

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 17 Januari 2025 | 06:15 WIB
Rival klub Cristiano Ronaldo, Al Hilal, berhasil mengukir kemenangan super telak 9-0 atas Al Fateh dalam lanjutan Liga Arab Saudi 2024-2025.
X.COM/ALHILAL_EN
Rival klub Cristiano Ronaldo, Al Hilal, berhasil mengukir kemenangan super telak 9-0 atas Al Fateh dalam lanjutan Liga Arab Saudi 2024-2025.

BOLASPORT.COM - Al Hilal mencetak rekor kemenangan telak dalam lanjutan Liga Arab Saudi 2024-2025. Rival klub Cristiano Ronaldo tersebut berhasil menembus 1000 gol dan kokoh di puncak klasemen.

Juara bertahan Liga Arab Saudi, Al Hilal, menghadapi Al Fateh pada pekan ke-15.

Bermain di Kingdom Arena Stadium, Kamis (16/1/2025) atau Jumat dini hari, Al Hilal tampil kesetanan.

Tanpa ampun pasukan Jorge Jesus menghancurkan tim juru kunci dengan kemenangan sangat telak 9-0.

Sejak peluit pertama dibunyikan, Al Hilal sudah menunjukkan keunggulan mereka.

Laga baru berjalan 20 menit, gawang Al Fateh jebol oleh Kalidou Koulibaly.

Eks bek Napoli tersebut membuat timnya memimpin 1-0 berkat tandukan kepalanya usai memanfaatkan sepak pojok.

Baca Juga: Bintang Al Hilal Tak Iri dengan Keistimewaan Cristiano Ronaldo dan 3 Pemain Portugal Lainnya

Tim tamu sempat mencetak gol pada menit ke-24, tetapi dianulir oleh wasit setelah ditinjau ulang oleh VAR.

Selepas itu justru tuan rumah yang berhasil menggandakan keunggulan menjadi 2-0 via Renan Lodi.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sofascore.com, X.Com/AlHilal_EN
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
23
56
2
Arsenal
24
50
3
Nottm Forest
24
47
4
Chelsea
24
43
5
Man City
24
41
6
Newcastle
24
41
7
Bournemouth
24
40
8
Aston Villa
24
37
9
Fulham
24
36
10
Brighton
24
34
Klub
D
P
1
Persib
21
46
2
Persija Jakarta
21
39
3
Persebaya
21
38
4
Dewa United
21
37
5
Bali United
21
34
6
Persik
21
32
7
Persita
21
32
8
Borneo
21
32
9
Arema
21
31
10
PSM
21
31
Klub
D
P
1
Real Madrid
22
49
2
Atlético Madrid
22
48
3
Barcelona
22
45
4
Athletic Club
22
41
5
Villarreal
22
37
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Girona
22
31
8
Osasuna
22
30
9
Mallorca
22
30
10
Real Betis
22
29
Klub
D
P
1
Napoli
23
54
2
Inter
23
51
3
Atalanta
23
47
4
Juventus
24
43
5
Fiorentina
23
42
6
Lazio
23
42
7
Bologna
22
37
8
Milan
22
35
9
Roma
23
31
10
Udinese
23
29
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X