Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Diklaim Keturunan Malaysia, Pemain Spanyol Permalukan Harimau Malaya

By Taufik Batubara - Sabtu, 25 Januari 2025 | 15:26 WIB
Harapan Timnas Malaysia mendapatkan Ivan Alejo ternyata hanya mimpi di siang bolong. Pemain asal Spanyol ini membantah klaim yang menyebut dirinya memiliki darah keturunan Malaysia.
CADIZCF.COM
Harapan Timnas Malaysia mendapatkan Ivan Alejo ternyata hanya mimpi di siang bolong. Pemain asal Spanyol ini membantah klaim yang menyebut dirinya memiliki darah keturunan Malaysia.

BOLASPORT.COM - Otoritas sepak bola Malaysia ngebut untuk segera memproses sejumlah pemain keturunan, tetapi ada yang langsung menolak mentah-mentah seperti pemain dari Spanyol.

Asosiasi Sepak Bola Malaysia (Football Association of Malaysia/FAM) telah mengumumkan delapan pemain keturunan baru dalam proses untuk mewakili timnas menjelang aksi pertama Kualifikasi Piala Asia 2027 pada Maret mendatang.

Melalui sebuah pernyataan resmi, FAM menginformasikan bahwa delapan pemain keturunan baru itu kini dalam perjalanan ke Malaysia untuk melengkapi proses dokumentasi.

"FAM ingin memberitahukan bahwa proses mendapatkan kewarganegaraan Malaysia bagi empat pemain keturunan baru kini sedang menunggu persetujuan akhir dari Pemerintah Malaysia."

"Selain itu, FAM juga dalam proses melengkapi dokumentasi bagi empat pemain lain."

"FAM berterima kasih kepada Pemerintah Malaysia atas sokongan yang diberikan dalam usaha meningkatkan mutu pasukan Harimau Malaya," kata FAM, Sabtu (25/1/2025).

Baca Juga: Kapten Timnas Malaysia Tak Terima Desain Jersey Baru Harimau Malaya Hanya Kebagian Teamwear: Saya Harapkan Sesuatu yang Berbeda!

Fans Timnas Malaysia sangat gembira menerima kabar tersebut.

Spekulasi bermunculan di media sosial yang mengaitkan nama-nama pemain bintang di Eropa.

Kabar angin yang mengaitkan nama-nama bintang Eropa itu muncul setelah Pemangku Sultan Johor, Tunku Mahkota Ismail Sultan Ibrahim, berbagi bahwa telah menemukan enam hingga tujuh pemain keturunan dari Eropa Selatan.


Editor : Taufik Batubara
Sumber : Majoriti.com.my
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
23
56
2
Arsenal
24
50
3
Nottm Forest
24
47
4
Chelsea
24
43
5
Man City
24
41
6
Newcastle
24
41
7
Bournemouth
24
40
8
Aston Villa
24
37
9
Fulham
24
36
10
Brighton
24
34
Klub
D
P
1
Persib
21
46
2
Dewa United
22
40
3
Persija Jakarta
22
39
4
Persebaya
22
38
5
Persita
22
35
6
Bali United
21
34
7
Persik
22
32
8
Borneo
21
32
9
Arema
21
31
10
PSM
21
31
Klub
D
P
1
Real Madrid
23
50
2
Atlético Madrid
23
49
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
23
40
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Mallorca
23
33
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
23
31
10
Osasuna
23
30
Klub
D
P
1
Napoli
24
55
2
Inter
24
54
3
Atalanta
24
50
4
Lazio
24
45
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
23
38
8
Bologna
23
38
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X