Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alvaro Morata ke Galatasaray, AC Milan Ambil Untung Recehan tapi Hemat Lebih dari 600 Persen

By Beri Bagja - Minggu, 2 Februari 2025 | 20:25 WIB
Alvaro Morata mencium trofi juara Euro 2024 berkat kemenangan timnas Spanyol atas Inggris pada final di Olympiastadion Berlin (14/7/2024). Morata hijrah dari AC Milan ke Galatasaray pada bursa transfer Januari 2025.
INA FASSBENDER/AFP
Alvaro Morata mencium trofi juara Euro 2024 berkat kemenangan timnas Spanyol atas Inggris pada final di Olympiastadion Berlin (14/7/2024). Morata hijrah dari AC Milan ke Galatasaray pada bursa transfer Januari 2025.

BOLASPORT.COM - Kepergian Alvaro Morata ke Galatasaray membuat AC Milan meraih sedikit keuntungan, tetapi dengan potensi penghematan jauh lebih besar.

Transfer kapten timnas Spanyol saat menjuarai Euro 2024 itu telah dikonfirmasi Galatasaray, Minggu (2/2/2025).

Melalui unggahan di akun medsos klub raksasa Turkiye, Alvaro Morata sudah menyapa fan Galatasaray sembari duduk di kursi pesawat.

Ia sedang menempuh perjalanan dari Milano ke Istanbul guna merampungkan kepindahannya pada bursa transfer Januari.

Jaraknya cuma tujuh bulan dari momen dia teken kontrak bersama AC Milan usai direkrut dari Atletico.

Pakar mercato Fabrizio Romano mewartakan eks penyerang Juventus dan Real Madrid pindah dengan formula pinjaman ke Galatasaray.

Durasinya sampai akhir musim ini.

Transfer tersebut dilengkapi opsi untuk memperpanjang masa pinjam setahun lagi dan disertai klausul pembelian permanen.

Baca Juga: RESMI - Man United Rekrut Patrick Dorgu dari Klub Milik Orang Indonesia, Produk Ekspor Serie A yang Flop atau Klop?

Calcio e Finanza menyebutkan formula lebih rinci, yakni durasi peminjaman 18 bulan dengan kewajiban penebusan penuh sebesar 8 juta euro yang tergantung syarat tertentu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Calcioefinanza.it, Tuttomercatoweb.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X