Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid Punya Magis di Liga Champions, Comeback Lawan Arsenal Bukan Hal Mustahil

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 15 April 2025 | 20:00 WIB
Arsenal diwanti-wanti agar tetap mewaspadai Real Madrid meski unggul argegat 3-0.
X.COM/LOSBLANCOSZONE
Arsenal diwanti-wanti agar tetap mewaspadai Real Madrid meski unggul argegat 3-0.

BOLASPORT.COM - Meski unggul agregat 3-0, Arsenal tetap diwanti-wanti Rio Ferdinand agar berhati-hati menghadapi Real Madrid di Liga Champions.

Real Madrid dikenal sebagai tim yang memiliki 'magis' di Liga Champions.

Mereka kerap bangkit dari situasi sulit, terutama saat mentas di stadion kebanggaan mereka Santiago Bernabeu.

Oleh sebab itu, Rio Ferdinand menyebut Real Madrid sebagai klub mistis menjelang laga leg kedua babak perempat final Liga Champions 2024-2025 kontra Arsenal.

Meski mampu menang 3-0 atas Los Blancos pada leg pertama di Emirates Stadium, Arsenal justru yang diwanti-wanti Ferdinand agar tetap mewaspada.

Menurut legenda Man United itu, bukan tidak mungkin Real Madrid akan mewujudkan misi remontada alias membalikkan defisit gol jika Arsenal lengah.

Kendati demikian, Ferdinand tetap mengunggulkan The Gunners untuk lolos ke babak semifinal.

"Saya mendukung Arsenal untuk lolos," kata Ferdinand.

"Jika hidup saya dipertaruhkan sekarang, saya akan tetap mendukung Arsenal untuk lolos, tidak masalah."

Baca Juga: Hati-hati Arsenal, Mantan Anak Didik Luis Milla Sangat Yakin Real Madrid Bisa Balikkan Defisit 3 Gol di Santiago Bernabeu


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sportskeeda.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
31
70
2
Real Madrid
31
66
3
Atlético Madrid
31
63
4
Athletic Club
31
57
5
Villarreal
30
51
6
Real Betis
31
48
7
Celta Vigo
31
43
8
Mallorca
31
43
9
Real Sociedad
31
41
10
Rayo Vallecano
31
40
Klub
D
P
1
Inter
32
71
2
Napoli
32
68
3
Atalanta
32
61
4
Juventus
32
59
5
Bologna
32
57
6
Lazio
32
56
7
Roma
32
54
8
Fiorentina
32
53
9
Milan
32
51
10
Torino
32
40
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X